Home / Redaksi (page 240)

Redaksi

Sarat dengan Kepentingan, Penetapan Anggota Dewan Pers Mesti Ditangguhkan

Inforakyat, Tanjungpinang- Pengurus Serikat Media Siber Indonesia (SMSI) cabang se Indonesia mendukung upaya yang dilakukan pengurus SMSI Pusat agar penetapan anggota Dewan Pers (DP) ditangguhkan. Pasalnya, penetapan yang dilakukan Badan Pekerja Pemilihan Anggota (BPPA) jauh dari keadilan dan tidak proporsional. Menurut Ketua SMSI Cabang Kepri Zakmi, dari diskusi para ketua …

Read More »

Gubernur Ansar: Vaksin Booster di Kepri Dimulai Hari ini

Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau segera melakukan vaksinasi covid 19 ke-3 atau dosis booster pada tanggal 13 Januari 2022 menyusul sudah dimulainya vaksinasi booster secara nasional per tanggal 12 Januari 2022 hari ini. Untuk itu rapat dan koordinasi lebih intens dilakukan oleh Pemprov Kepri bersama pihak terkait. “Untuk Kepri …

Read More »

Tinjau Langsung Lokasi Gedung LAM Kepri, Gubernur Ansar Ungkap Rencana Penataan Gurindam Dua Belas

Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau akan segera memulai rencana pembangunan Gedung Lembaga Adat Melayu (LAM) Kepulauan Riau. Gubernur Kepri H. Ansar Ahmad memastikan rencana tersebut dengan meninjau langsung lokasi pembangunan di pelataran Anjung Cahaya di kawasan Gurindam Dua Belas, Tanjungpinang, Rabu (12/1). Gubernur Ansar mengatakan pembangunan gedung LAM Kepri …

Read More »

Bintan Siap Jadi Sentra Kerupuk Ikan Dengan Target Produksi Pertahun 1.128 Ton

Inforakyat, Bintan- Usaha Kerupuk Ikan menjadi fokus Industri Kecil Menengah (IKM) yang gaungnya semakin dikenal. Pemerintah Kabupaten Bintan pun terus berupaya memberikan dukungan semaksimal mungkin demi berkembangnya sektor yang menjanjikan ini. Menindaklanjuti semangat tersebut, Pemerintah Kabupaten Bintan Melalui Dinas Koperasi Usaha Mikro Perindustrian dan Perdagangan melakukan Peresmian Sentra Kerupuk Ikan …

Read More »

Tahun ini, 23 Unit Rumah Produksi Kerupuk Ikan di Bintan Akan Direvitalisasi

Inforakyat, Bintan- Pemerintah Kabupaten Bintan telah menuntaskan revitalisasi 20 unit rumah produksi kerupuk ikan pada 2021 lalu. Tahun 2022 ini akan kembali dialokasikan anggaran sebesar Rp.15 Miliar melalui DAK di Bidang IKM Dinas Koperasi Usaha Mikro Perindustrian dan Perdagangan Kabupaten Bintan untuk merevitaisasi 23 unit rumah produksi, bantuan 47 set …

Read More »

Jangkau Pelosok Negeri, Pemkab Bintan Melalui Dinas Perpustakaan Siapkan Mobil Pustaka dan Perpustakaan Apung

Inforakyat, Bintan- Perpustakaan Daerah Kabupaten Bintan sudah beberapa tahun lalu dibuka. Untuk saat ini, kunjungan perpustakaan didominasi kalangan muda dan pelajar. Kepala Dinas Perpustakaan dan Arsip Daerah Bintan, Edi Pribadi, dalam satu kesempatan menyampaikan keinginannya untuk melihat perpustakaan ibarat tempat hiburan yang ramai dikunjungi. Menurutnya, saat ini terkait masih rendahnya …

Read More »

Belajar Dari Keberhasilan Desa Ponggok Klaten, Pemkab Bintan Bertekad Kembangkan Desa di Bintan

Inforakyat, Bintan- Pemerintah Kabupaten Bintan saat ini memang sangat fokus pada pengembangan Daerah yang diawali dari Desa. Mulai dari Gerbang Kampung, Desa Tangguh hingga Desa Melek Teknologi, semuanya menjadi bagian dari program andalan dalam mewujudkan percepatan pembangunan. Baru-baru ini Pemerintah Kabupaten Bintan melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (PMD) menjalin …

Read More »

Kreasikan Makanan Bergizi Berbahan Lokal, Wagub Marlin Buka Lomba Kreasi Ubi dan Sagu di Karimun

Inforakyat, Karimun- Wakil Gubernur Hj Marlin Agustina mendorong ibu-ibu di Kepri untuk terus berkreasi meracik menu-menu bergizi dari bahan pangan lokal. Kreasi menu yang beragam dan bergizi itu, selain meningkatkan ekonomi masyarakat setempat, juga memperkuat ketahanan pangan. “Saya sangat mendukung kreativitas dan inovasi ibu dan bapak dalam mengolah makanan dari …

Read More »

Gerak Cepat, BPBD Bintan Serahkan Bantuan Untuk Korban Kebakaran di Bukit Batu

Inforakyat, Bintan- Pasca peristiwa kebakaran yang menghanguskan satu rumah di Desa Bintan Buyu Bukit Batu, Kecamatan Teluk Bintan, Kamis (6/1) malam. Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bintan, melalui Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Bintan bergerak cepat memberi perhatian kepada korban kebakaran. Kepala BPBD Bintan, Romlah mengatakan bahwa bantuan logistik yang diserahkan tersebut …

Read More »