Home / Tag Archives: pariwisata

Tag Archives: pariwisata

Wisata Pulau Putri Jadi Salah Satu Wisata Primadona di Pulau Batam

Inforakyat, Batam, Pariwisata, Rabu (22/11)- Wisata Pulau Putri menjadi salah satu kawasan strategis pariwisata Kepulauan Riau. Wisata Pulau Putri yang terletak di Kelurahan Sambau, Nongsa ini memang sangat mempesona dan cantik, apalagi lokasinya berbatasan langsung dengan Singapura. Pulau Putri ini masih berada di Kelurahan Sambau, Kecamatan Nongsa, Kota Batam, Kepulauan …

Read More »

Pemkot Batam Tawarkan Tempat Promosi Wisata Antardaerah

Inforakyat, Batam – Pemerintah Kota Batam, Kepulauan Riau, menawarkan wilayahnya yang banyak dikunjungi wisatawan dalam dan luar negeri menjadi tempat promosi kepariwisataan antardaerah. “Bagi daerah lain yang ingin intens mengembangkan pariwisatanya, tidak ada salahnya bekerja sama dengan Pemkot Batam. Kita buat MoU antardaerah supaya wisatawan yang ke Batam melanjutkan perjalanan …

Read More »

Hotel Berbintang Empat Masih Jadi Pilihan

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) Kepri Dumagar Hutauruk mengatakan, berdasarkan rilis data resmi BPS Kepri, turis yang berkunjung ke Kepri lebih memilih hotel berbintang empat sebagai tempat menginap dengan rata-rata lama menginap selama 2,48 hari. “Di bulan Februari angkanya segitu. Dan itu meningkat dari catatan di bulan Januari yang …

Read More »

150 Yacht Bakal Labuhi Perairan Kepri

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti mengatakan, sebanyak 150 yacht dari berbagai negara akan berlabuh di perairan laut Kepri pada akhir Oktober mendatang. “Yacht ini merupakan peserta Sail Selat Karimata 2016. Dan Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepri terpilih sebagai tempat pelaksanaan Festival Sail Selat Karimata 2016,” kata Guntur, Senin (11/4). …

Read More »

Pariwisata Potensial Jadi Sektor Andalan Kepri

Inforakyat, Tanjungpinang – Sektor pariwisata di Provinsi Kepulauan Riau berpotensi berkembang pesat jika digarap secara maksimal. “Ini (pariwisata) sektor yang menjanjikan, sehingga penggarapannya harus dilakukan secara profesional, dan berkesinambungan,” kata Plt Sekda Kepri Reni Yusneli, Sabtu (2/4) Dia menjelaskan pemerintah pusat juga melirik potensi pariwisata di Kepri. Dalam beberapa tahun …

Read More »

Kepri Siapkan Berbagai Event Wisata

Inforakyat, Tanjungpinang- Untuk menarik dan meningkatkan kunjungan wisatawan manca negara ke provinsi Kepri di tahun 2016, Dinas Pariwisata Kepulauan Riau bersama berbagai pihak telah menyiapkan sebangak 56 agenda pagelaran wisata Kepri yang akan dirangkai mulai Maret hingga Desember mendatang. “Itu adalah agenda yang masuk dalam kalender acara Wonderful Kepri. Di luar …

Read More »

Majukan Pariwisata, Kepala Daerah Harus Turun Tangan

Inforakyat, Tanjungpinag- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti mengatakan, untuk memajukan sektor pariwisata di provinsi Kepri, kepala daerah kabupaten/kota harus turun tangan. Pasalnya peraturan daerah  (Perda) yang mengatur perizinan penjualan minuman beralkohol dinilai menghambat kemajuan sektor pariwisata. “Kalau memang Perdanya bisa direvisi, ya silahkan di revisi. Tapi kalau memang tidak bisa …

Read More »

Sani Fokus Kembangkan Investasi dan Pariwisata Kepri

Sani Fokus Kembangkan Investasi dan Pariwisata KepriInforakyat, Tanjungpinang- Dalam rangka meningkatkan investasi dan sektor pariwisata di Kepulauan Riau (Kepri) Gubernur Kepri H.M.Sani melakukan pertemuan dengan Kedutaan Besar Republik Indonesia (KBRI) di Gedung Daerah Tanjungpinang. Kamis (17/3). Sani mengatakan, provinsi Kepri memiliki potensi yang besar di sektor pariwisata. Salah satunya Anambas. …

Read More »