Inforakyat, Jember- Meski secara resmi telah ditutup, ternyata keberadaan Satgas TMMD masih tersimpan di dalam hati masyarakat di lokasi TMMD Jember, khususnya bagi warga di dusun Paleran, Kecamatan Sumberjambe. Romlah (78), salah satu netra di dusun Paleran itu mengakui jika keberadaan Satgas TMMD, masih tertanam di dalam hatinya. Betapa tidak, …
Read More »Jembatan Hasil Pengerjaan TMMD Jember Mulai Dilintasi Masyarakat
Inforakyat, Jember- Usai diresmikan oleh Pangdivif-2/Kostrad, Mayjen TNI Tri Yuniarto, akhirnya jembatan hasil pengerjaan TMMD di dusun Karang Kebun, desa Gunung Malang, Kecamatan Sumberjambe, Kabupaten Jember, mulai dipergunakan oleh masyarakata untuk aktifitas sehari-sehari. Syamsul (37), salah satu warga dusun Karang Kebun itu mengungkapkan, meski baru kemarin diresmikan, namun, banyak masyarakat …
Read More »Selain Pelayanan Kesehatan, Penutupan TMMD Jember Juga Diwarnai Dengan Stand Bazar
Inforakyat, Jember- Antusias masyarakat untuk menghadiri upacara penutupan TMMD ke-104 di wilayah Kodim 0824/Jember semakin terlihat. Itu karena, di lokasi penutupan yang sengaja di gelar di lapangan Desa Gayasan, Kecamatan Sumberjambe, Kabupaten Jember itu. Terlihat di acara tersebut, warga dimanjakan dengan berbagai panggung hiburan, hinga stand bazar yang sengaja digelar …
Read More »TMMD Terselesaikan, Masyarakat Pelosok Jatim Siap Hadapi Revolusi Industri 4.0
Inforakyat, Surabaya- Sebelumnya, Kepala Penerangan Kodam V/Brawijaya, Kolonel Inf Singgih Pambudi Arinto, S. IP, M. M, menjelaskan jika pelaksanaan TMMD, bukan hanya sekedar sasaran fisik saja. Namun, terdapat juga program non fisik. Program non fisik, kata Kolonel Singgih, meliputi beberapa materi pembekalan, penyuluhan hingga pelatihan kreatifitas dan ketrampilan warga di …
Read More »Ratusan Pelajar Sambut Kedatangan Pangdivif-2/Kostrad di Penutupan TMMD Jember
Inforakyat, Jember- Setelah dijadwalkan bakal memimpin berlangsungnya upacara penutupan TMMD ke-104 di Kabupaten Jember, kedatangan Pangdivif-2/Kostrad, Mayjen TNI Tri Yuniarto, bakal disambut ratusan pelajar yang sudah membanjiri lapangan desa Gayasan, Kecamatan Sumberjambe. Musarofah, salah satu siswi SMPN 4 Sumberjambe mengungkapkan, kedatangan dirinya bersama pelajar lainnya di lapangan Gayasan saat ini, …
Read More »Penutupan TMMD Ke 104 Kodim Jember Ditandai Penanaman Pohon
Inforakyat, Jember- Usai memimpin berlangsungnya upacara penutupan program Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-104 di lapangan desa Gayasan, Rabu, 27 Maret 2019 pagi, Mayjen TNI Tri Yunarto mengajak masyarakat untuk ikut melakukan penanaman pohon di sepanjang ruas jalan di desa tersebut. Dandim 0824/Jember, Letkol Inf Arif Munawar mengatakan, upaya itu …
Read More »Nurdin: Pembangunan Daerah Dapat Tercapai Jika Berpedoman Dengan Aturan Hukum
Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepri Nurdin Basirun didampingi Wakil Gubernur Isdianto membuka Rapat Koordinasi dan Evaluasi Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Tahun 2018 pada Pemerintah Daerah se Provinsi Kepri dan Sosialisasi Program Tahun 2019 bersama KPK RI di Rupatama lantai 4 Kantor Gubernur, Pulau Dompak, Tanjungpinang, Selasa (26/3). Nurdin mengatakan kemajuan daerah …
Read More »Jumaga Nadeak: Program Pencegahan Korupsi Oleh KPK Harus Kita Dukung
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Provinsi Kepri bersama Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) RI menggelar rapat Koordinasi dan Evaluasi Program Pemberantasan Korupsi Terintegrasi Tahun 2018 pada Pemerintah Daerah se Provinsi Kepri dan Sosialisasi Program Tahun 2019 di Rupatama lantai 4 Kantor Gubernur, Pulau Dompak, Tanjungpinang, Selasa (26/3). Ketua DPRD Provinsi Kepri Jumaga Nadeak …
Read More »DPRD Kepri Terima Usulan Ranperda Bangunan Berciri Khas Melayu
Inforakyat, Tanjungpinang- DPRD Kepulauan Riau menggelar sidang paripurna pembahasan Rancangan Peraturan Daerah (Ranperda) usulan Pemerintah Provinsi Kepri tentang Bangunan berciri Khas Melayu. Senin (25/3) di Ruang sidang utama DPRD Kepri, Dompak. Wakil Ketua DPRD Kepri, Husnizar Hood, diawal rapat mengatakan, guna mewujudkan Kepulauan Rau sebagai Bunda Tanah Melayu, yang sejahtera, …
Read More »Penyengat Juara Umum MTQ Kecamatan Tanjungpinang Kota
Inforakyat, Tanjungpinang- Pelaksanaan Musabaqah Tilawatil Qur’an Tingkat Kecamatan berakhir di Kecamatan Tanjungpinang Kota yang dilaksanakan sejak 24-26 Maret 2019 di Halaman Kecamatan Tanjungpinang Kota, Kampung Bugis, resmi ditutup Selasa (26/3). Wakil Walikota Tanjungpinang, Hj. Rahma, S.IP menyampaikan apresiasi kepada Kecamatan Tanjungpinang Kota. “Saya sangat mengapresiasi dan bangga atas kelancaran dan …
Read More »