Inforakyat, Bintan- Merayakan Hari Kemerdekaan Indonesia adalah momen yang penuh makna bagi seluruh bangsa di tanah air, salah satu cara unik yang dilakukan oleh Polres Bintan dengan cara melaksanakan Hiking dan Tracking atau mendaki Gunung Bintan dan mengibarkan Bendera Merah Putih di puncak gunung tersebut, Sabtu (10/8). Sekitar 500 personel …
Read More »Tanjungpinang Fest 2024 Sukses Tarik Minat Warga Daerah Lain Berkunjung ke Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Memasuki hari ke 7 pelaksanaan Tanjungpinang Fest 2024 semakin banyak dikunjungi oleh masyarakat Tanjungpinang. Tak hanya warga lokal, kemeriahan Tanjungpinang Fest ini berhasil menarik minat masyarakat dari daerah lain, seperi dari Bintan dan Batam. Seperti yang dituturkan Jeny, perantau asal Medan yang sudah menetap di Kota Batam ini …
Read More »Sehari Jelang Penutupan Tanjungpinang Fest 2024 Pengunjung semakin Membludak
Inforakyat, Tanjungpinang- Perhelatan Tanjungpinang Fest 2024 sudah memasuki hari ke 7 atau satu hari jelang penutupan pada besok hari Minggu (11/8) semakin banyak di kunjungi oleh masyarakat baik lokal maupun luar daerah. Terlihat di lokasi acara Sabtu (10/11) malam, stand-stand yang berjejer rapi dipadati oleh para pengunjung yang ingin berbelanja …
Read More »Deklarasi Asosiasi Kopi Nusantara Turut Semarakkan Tanjungpinang Fest 2024 Untuk Kemajuan Pariwisata Kepri
Inforakyat, Tanjungpinang- Para Pegiat Kopi dari 7 Kabupaten/ Kota di Kepri resmi mendeklarasikan terbentuknya Asosiasi Kopi Nusantara (AKN) pada Jum’at (9/8) malam di Festival Kopi Merdeka yang merupakan bagian dari Tanjungpinang Fest 2024, Kota Tanjungpinang, Kepulauan Riau. Pembacaan deklarasi tersebut menyusul suksesnya agenda Kongres Kopi Nusantara yang sebelumnya digelar di …
Read More »Polisi Pastikan Wanita di Bintan Mengaku Dibegal Adalah Hoax
Inforakyat, Bintan- Seorang ibu rumah tangga berinisial BM (25) yang bekerja di Pelabuhan ASDP-Roro Tanjung Uban, mengakui dibegal saat jalan pulang menuju rumahnya di Jalan Batin Kundang Kampung Pasir 2 Desa Sebong Pereh Kecamatan Teluk Sebong Kabupaten Bintan dengan mengendarai sepeda motor Beat Street warna Hitam. Saudari BM(25) mengakui saat …
Read More »Perjuangan Zulfaefi-Niko Demi Bintan Cemerlang Terus Berkobar
Inforakyat, Bintan- Kandidat bakal calon Bupati dan Wakil Bupati Bintan Zulfaefi dan Nikolas Panama terus berjuang dengan segala upaya menyakinkan partai politik (Parpol) pemilik suara di DPRD Bintan agar tidak membiarkan pesta demokrasi di Bintan melawan kolom kosong alias hanya satu pasangan calon sebagaimana dinamika politik yang terjadi dalam beberapa …
Read More »HUT IWO ke 12 Momentum Semua Anggota Semakin Dewasa Berorganisasi
Inforakyat, Jakarta- Menjelang HUT Ikatan Wartawan Online (IWO) ke 12 yang jatuh pada tanggal 8 Agustus 2024 besok, Ketua Umum IWO Teuku Yudhistira, M.I.Kom, mengimbau seluruh anggota mulai dari tingkat pusat, wilayah atau setiap provinsi hingga daerah baik di kabupaten atau kota, untuk merayakannya dengan semarak. “HUT ke 12 ini …
Read More »JPKP Kepri Soroti Fenomena Borong Partai di Pilkada Bintan Demi Calon Tunggal
Inforakyat, Bintan- Pasangan Bakal Calon (Balon) Roby-Deby di Pilkada Bintan tampak semakin mengerucut dengan adanya fenomena borong partai politik guna menciptakan lawan kotak kosong pada Pilkada Bintan. Dengan adanya pemborongan partai politik, fenomena kotak kosong muncul karena calon tunggal yang tidak memiliki saingan sehingga dalam surat suara posisi lawan dinyatakan …
Read More »Tumbukan Rasa Patriotisme Masyarakat, Polres Bintan Bagikan Bendera Merah Putih Kepada Pengendara
Inforakyat, Bintan- Polres Bintan kembali membagikan Bendera Merah Putih gratis kepada masyarakat. Pembagian bendera tersebut dilakukan oleh Polsek Bintan Timur yang dipimpin langsung oleh Kapolsek Bintan dalam rangka menyambut HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-79 di Bundaran Relief Antam Kelurahan Kijang Kota, Selasa (6/8). Kegiatan tersebut dipimpin langsung oleh Kapolsek Bintan …
Read More »PKS Terbitkan SK Usung Iskandarsyah-Rocky Maju Pilkada Karimun 2024
Inforakyat, Jakarta- Dewan Pimpinan Pusat Partai Keadilan Sejahtera (DPP PKS) mengeluarkan surat rekomendasi bagi bakal calon pasangan Ing Iskandarsyah dan Rocky Marciano Bawole di Pilkada Karimun, Selasa (6/8/). Surat tersebut diserahkan di Jakarta oleh Bidang Bapilu DPP PKS, DR Bowo, dan diterima oleh Ing Iskandarsyah didampingi Rocky Marciano Bawole. Calon …
Read More »