Inforakyat, Tanjungpinang- Panitia Khusus Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (Pansus LKPJ) DPRD Kepri menilai kinerja anggaran Pemprov Kepri memprihatinkan. Dimana Sumber Pendapatan Daerah Provinsi Kepri saat ini 39,88 persen masih bersumber Pendapatan Transfer dan 0,021 persen bersumber dari lain-lain pendapatan yang sah. “Ini menunjukan bahwa APBD Provinsi Kepulauan Riau masih bergantung dari …
Read More »Pansus DPRD Kepri Nilai Dibawah Kepemimpinan Gubernur Nurdin Basirun Kepri Alami Kemunduran
Inforakyat, Tanjungpinang- Panitia Khusus Laporan Keterangan Pertanggungjawaban (Pansus LKPJ) menilai dua tahun kepimpinan Nurdin Basirun mengalami kemunduran. Proses penilaian dilakukan dengan cara menganalisis hasil capaian target kinerja dan realisasi pelaksanaan program kegiatan tahun berdasarkan dokumen pembangunan. Dari hasil penilaian, didapati beberapa indikator yang sungguh memprihatikan. “Tingkat kemiskinan, jumlah penduduk miskin …
Read More »Parkir Motor Rp 2 Ribu, Pengunjung Bazar Ramadhan Pamedan Kecewa
Inforakyat, Tanjungpinang- Beberapa pengunjung Bazar Ramadhan di Taman Pamedan Ahmad Yani Tanjungpinang kecewa dengan tarif parkir sepeda motor dikenakan sebesar Rp2 ribu. Salah seorang pengunjung Bazar, Dewi mengaku sangat kecewa dengan tarif parkir yang dibuat oleh juru parkir yang ada disekitaran bazar tersebut. “Jangan mengambil kesempatan juga lah. Masa iya …
Read More »Perkuat Kerukunan, PSHT Cabang Tanjungpinang-Bintan Gelar Temu Kadang dan Buka Puasa Bersama Pengurus Pusat Madiun
Inforakyat, Tanjungpinang- Persaudaraan Sehati Hati Terate (PSHT) Cabang Tanjungpinang-Bintan bersama pengurus pusat Madiun menggelar temu kadang dan buka puasa bersama, Rabu (30/5) di Rumah Makan Pecel Ponorogo Jalan Nusantara km 13 Arah Kijang. Ketua PSHT Cabang Tanjungpinang, Qomarudin mengatakan bahwa maksud dan tujuan kehadiran pengurus pusat Madiun ini yang pertama …
Read More »Untuk Ke 4 Kalinya Secara Berturut Tanjungpinang Raih Opini WTP
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Kota Tanjungpinang selama 4 Tahun berturut-turut meraih opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) Laporan Hasil Pemeriksanaan dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Provinsi Kepulauan Riau. Penghargaan tersebut diterima langsung oleh Penjabat Walikota Tanjungpinang, Raja Ariza, dan Ketua DPRD Kota Tanjungpinang, Suparno, di Gedung Auditorium BPK Perwakilan Kepri, Batam, …
Read More »Penerimaan CPNS 2018, Tanjungpinang Prioritaskan Tenaga Pendidik
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemko Tanjungpinang mengusulkan sebanyak 620 kuota penerimaan CPNS 2018 ke MenPANRB. Dari jumlah tersebut sebanyak 98 kuota diperuntukkan bagi tenaga pendidik (Guru). “Tenaga pendidik (guru) 98 yang kita butuhkan untuk di tingkat SD dan SMP, karena di dalam persyaratan MenPANRB tidak diuraikan berapa untuk SD dan berapa untuk …
Read More »Riono Minta Pengusaha THM Patuhi Surat Edaran Pemko Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Adanya beberapa pengusaha Tempat Hiburan Malam (THM) yang terkesan lebih mementingkan pelanggan daripada Surat Edaran (SE) Walikota terkait pengaturan jam operasional THM selama Bulan Ramadhan. Seperti Clasix KTV dan Pub yang buka hingga pukul 02.00 WIB dini hari beberapa hari lalu cukup membuat gerah Pemko Tanjungpinang. Sekretaris Daerah …
Read More »Danrem 033/WP Sidak Barak Prajurit Yonkomposit Garda Pati Natuna
Inforakyat, Natuna- Danrem 033/Wira Pratama, Brigjen TNI Gabriel Lema, S.Sos melaksanakan sidak di barak prajurit Yonkomposit Garda Pati. Sidak Jenderal Bintang Satu diperbatasan itu di dampingi oleh Dandim 0318/Natuna, Letkol Inf Yusuf Rizal dan Wadanyon Komposit Garda Pati, Kapten Arh Alse Aryanto. Setelah melaksanakan sidak, orang nomor satu di Korem …
Read More »Jelang Lebaran, Gubernur Kepri Tinjau Harga Kebutuhan Pokok Dipasar Bintan Center
Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepri H Nurdin Basirun yakin masyarakat selalu menaruh harapan yang besar akan tersedianya kebutuhan pokok yang terjaga keberadaannya serta stabil harganya. “Tugas kita lah sebagai Pemerintah dan pelaku usaha untuk menyiapkan kebutuhan dan mewujudkan keinginan masyarakat itu,” ujar Nurdin saat meninjau Pasar Bincen, Km. 9, Tanjungpinang, Ahad …
Read More »Pemko Tanjungpinang Bagikan 2.264 Sembako Gratis di Kecamatan Bukit Bestari
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Kota Tanjungpinang membagikan 2.264 sembako gratis untuk masyarakat Penyandang Masalah Kesejahteraan Sosial (PMKS) se-Kota Tanjungpinang, Senin (28/5) di wilayah Kecamatan Bukit Bestari. Penjabat Wali Kota Tanjungpinang, Raja Ariza turun langsung menyerahkan sembako gratis tersebut. Dalam arahannya, Raja Ariza secara singkat mengatakan bantuan sembako gratis ini merupakan program …
Read More »