Home / BINTAN (page 47)

BINTAN

Bupati Bintan: Peningkatan SDM Sangat Dibutuhkan Dalam Pembangunan Daerah

Inforakyat, Bintan- Sumber Daya Manusia (SDM) menjadi hal penting dalam kesuksesan sebuah program pembangunan daerah. Hal tersebut menjadi masukan dalam perbincangan hangat Bupati Bintan H Apri Sujadi bersama Prof Dr Eko Prasojo disela-sela agenda Penerimaan Anugerah Pandu Negeri 2017 di Jakarta beberapa waktu lalu. “Banyak hal yang kita bicarakan,  diantaranya terkait …

Read More »

Jadi Pembicara Di Road Map Kepri, Iskandarsyah: Investasi Sebagai Fundamental Penguatan Ekonomi

Inforakyat, Tanjungpinang- Ing Iskandarsyah, politikus yang dikenal ahli dalam konsep penataan tata ruang perkotaan/daerah memberikan wawasan sekaligus sebagai pembicara dalam diskusi tentang Road Map (Peta Jalan) Kepri membangun kejayaan masa depan. “Tanjungpinang sebagai Ibukota Provinsi Kepri tentu sangat berperan besar dalam pengembangan Investasi untuk kemajuan daerah,” kata Ing Iskandarsyah dalam sambutannya, …

Read More »

Sambut HUT Ke 40 Tahun, BPJS Ketenagakerjaan Gelar Aksi Donor Darah

Inforakyat, Bintan- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) BPJS Ketenagakerjaan yang ke-40 Tahun, BPJS Ketenagakerjaan cabang Tanjungpinang menggelar Bakti Sosial (Baksos) donor di kawasan wisata lagoi Bintan. Kepala BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tanjungpinang, Jefri Iswanto mengatakan kegiatan yang dilakukan di kawasan Komplek Dormitory PT Bintan Resort Cakrawala tersebut sebagai wujud kepedulian …

Read More »

Humas PT.Adikarya Dwi Sukses Tegaskan Perusahaannya Miliki Izin Resmi

Inforakyat, Tanjungpinang- PT Adikarya Dwi Sukses (ADS) yang bergerak di bidang Eksplorasi Tambang Timah memastikan bahwa aktivitas yang dilakukan selama ini tidak melanggar aturan dan memiliki izin yang legal. Hal tersebut ditegaskan Humas PT. ADS Andy Cori Fatahuddin dalam siaran persnya, Kamis (9/11). “Kita memiliki perizinan resmi yang dikeluarkan oleh pemerintah. …

Read More »

Pemkab Bintan Akan Tindak Tegas Pegawai Terlibat Narkoba

Inforakyat, Tanjungpinang- Menanggapi informasi yang beredar terlibatnya salah satu oknum Honorer Pemkab Bintan berinisial (Tr) diamankan Satresnarkoba Polres Bintan karena diduga mengedarkan narkoba jenis sabu-sabu di Bintan pada Minggu (5/11) lalu sekitar pukul 20.00 WIB, di Jalan Dompak Tanjungpinang, Bupati Bintan H Apri Sujadi mengatakan bahwa dirinya tidak akan memberi ampunan …

Read More »

Bupati Bintan: Program Prioritas Akan Dilanjutkan Tahun 2018

Inforakyat, Bintan- Dalam Rapat Paripurna Penandatanganan Nota Kesepahaman KUA PPAS APBD TA 2018 dan Penyampaian Ranperda Penyelenggaraan Pendidikan dan Perubahan Organisasi Perangkat Daerah di Kantor DPRD Kabupaten Bintan, Selasa pagi (7/11). Bupati Bintan H Apri Sujadi menyampaikan bahwa beberapa program prioritas dipusatkan kepada beberapa leading sektor seperti  Pendidikan, Kesehatan dan juga …

Read More »

Pemkab Bintan Akan Daftarkan Tenaga Honorer Sebagai Peserta BPJS Ketenagakerjaan

Inforakyat, Bintan- Sebagai bentuk kepedulian Pemerintah Kabupaten Bintan terhadap tenaga honorer di lingkungan pemerintah kabupaten Bintan, seluruh tenaga honorer yang bekerja di lingkungan Pemkab Bintan akan diikut sertakan sebagai peserta program BPJS Ketenagakerjaan, hal tersebut diungkapkan oleh Wakil Bupati Bintan Dalmasri Syam saat membuka sosialisasi program BPJS Ketenagakerjaan bagi tenaga honorer …

Read More »

Apri Akan Hidupkan Kembali Wisata Kampung Lepan

Inforakyat, Bintan- Wisata alam Danau Biru yang dimiliki Bintan semula berada di Kampung Sungai Lepan Desa Kuala Sempang Kecamatan Seri Kuala Lobam. Hingga tahun 2015, tempat rekreasi ini masih cukup diminati oleh pecinta wisata terutama di penghujung pekan. Setelah pembangunan berbagai tempat wisata lain seperti Gurun Pasir Busung, Danau Buatan dan …

Read More »

Bupati Bintan Buka Turnamen Busung Cup 2017

Inforakyat, Bintan- Turnamen Sepak Bola Busung Cup merupakan event olahraga yang tidak asing lagi didengar khususnya bagi masyarakat Bintan dan sekitarnya. Desa Busung menyelenggarakan Turnamen Busung Cup sejak tahun 1960 di Lapangan yang sekarang menjadi lokasi SDN 003 Seri Kuala Lobam berdiri. Selanjutnya di tahun 1983 Turnamen Busung Cup telah dilaksanakan …

Read More »

Artis Ibukota Della Puspita Meriahkan Festival Sungai Enam Bintan

Inforakyat, Bintan- Ribuan penonton terhibur saat menyaksikan artis ibukota Della Puspita menyanyikan beberapa lagu terkini saat Malam Festival Sungai Enam di Lapangan Bola Kelurahan Sungai Enam, Kecamatan Bintan Timur, Sabtu (4/11) malam. Della Puspita juga beberapa kali terlihat turun panggung serta mengajak interaksi beberapa masyarakat yang hadir untuk bernyanyi bersama. Dirinya …

Read More »