Inforakyat, Tanjungpinang- Polemik kasus dugaan pemalsuan surat lahan di Kabupaten Bintan, Kepulauan Riau yang melibatkan mantan Pj Wali Kota Tanjungpinang, Hasan dan dua rekannya terus bergulir. Sebagaimana diketahui, berkas perkara ketiga tersangka tersebut sudah beberapa kali dikembalikan jaksa karena kurangnya alat bukti dari penyidik Polres Bintan. Kasi Humas Polres Bintan …
Read More »Proyek Peningkatan Rumah Suku Tertinggal di Lingga Diduga Sarat KKN, JPKP Laporkan Dinas Permukiman ke Ditreskrimsus Polda Kepri
Inforakyat, Batam- Jaringan Pengawas Kebijakan Pemerintah (JPKP) Provinsi Kepulauan Riau melaporkan dugaan tindak pidana Kolusi, Korupsi dan Nepotisme (KKN) yang terjadi di Dinas Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPKP) Kepri ke Mapolda Kepri, pada senin (19/8). Ketua JPKP Kepri Adiya Prama Rivaldi mengatakan pihaknya telah mengumpulkan Pulbaket atau data tambahan terkait …
Read More »Polres Bintan Gerebek Aktivitas Tambang Pasir Ilegal, Amankan Sejumlah Barang Bukti
Inforakyat, Bintan- Polres Bintan Polda Kepulauan Riau berkomitmen untuk memberantas semua operasi tambang yang tidak memiliki izin sesuai dengan peraturan, seperti yang dilaksanakan oleh Satreskrim Polres Bintan yang melakukan penggerebekan sebuah lokasi tambang pasir yang diduga ilegal yang terletak di Kampung Masiran desa Gunung Kijang, Selasa (13/8). Kapolres Bintan AKBP …
Read More »Antisipasi Kerusuhan Hasil Pilkada, Polres Bintan Gelar Simulasi Keamanan di Kantor KPU
Inforakyat, Bintan- Seorang pendemo yang anarkis di kantor KPUD Bintan dilumpuhkan oleh Polisi yang melakukan tindakan tegas dan terukur sesuai dengan SOP dilapangan. Para Pendemo melakukan aksinya yang memprotes hasil pemilihan Kepala Daerah Gubernur dan Wakil Gubernur Kupulauan Riau, Bupati dan Wakil Bupati Bintan yang sedang dibacakan oleh Ketua KPUD …
Read More »Dijamin Istri dan PH, Tersangka Kasus Dugaan Pemalsuan Surat Lahan Hasan Dikeluarkan Dari Tahanan Polres Bintan
Inforakyat, Bintan- Tersangka dugaan pemalsuan Surat Tanah Hasan Bin M (46) yang merupakan mantan PJ Walikota Tanjungpinang ditangguhkan masa penahanannya dan dikeluarkan dari ruang tahanan Polres Bintan, Sabtu (3/8). Kapolres Bintan AKBP Riky Iswoyo, melalui Kasi Humas Polres Bintan Iptu Missyamsu Alson membenarkan bahwa tersangka Hasan dikeluarkan dari tahanan Polres …
Read More »Kabur Usai Cabuli Anak di Bintan, HS Pelaku Pencabulan Ditangkap di Bali
Inforakyat, Bintan- HS (30), seorang laki-laki yang sudah 2 kali masuk bui karena kasus pencurian dan jambret, kali ini berurusan lagi dengan Polres Bintan dalam kasus melakukan perbuatan cabul terhadap anak dibawah umur. HS berhasil ditangkap tim Gabungan Satreskrim Polres Bintan dan Unit Reskrim Polsek Bintan Utara di wilayah Provinsi …
Read More »Peduli Masa Depan Bangsa, TIM JMS Kejati Kepri Komitmen Kampanyekan Bahaya Judi Online Kepada Pelajar
Inforakyat, Batam- Wujud komitmen nyata dari Tim Jaksa Masuk Sekolah (JMS) Kejati Kepri untuk mencerdaskan generasi Z (Gen-z) dan pembentukan Revolusi Mental Karakter Anak Bangsa di Bidang Pendidikan, dalam upaya peningkatan kesadaran hukum masyarakat khususnya terhadap Pelajar. Dengan melalui Program Pembinaan Masyarakat Taat Hukum (Binmatkum) pada program Jaksa Masuk Sekolah …
Read More »Jaksa Masuk Sekolah Sosialisasikan Bahaya Judi Online
Inforakyat, Tanjungpinang- Dalam rangka pembentukan Revolusi Mental Karakter Anak Bangsa di Bidang Pendidikan untuk mewujudkan peningkatan kesadaran hukum dalam masyarakat khususnya di bidang Pendidikan, Kejaksaan Tinggi Kepulauan Riau melalui Program Pembinaan Masyarakat Taat Hukum (Binmatkum) dalam program Jaksa Masuk Sekolah (JMS) di SMA Negeri 6 Tanjungpinang dengan mengangkat tema “Pemberantasan …
Read More »Turunkan Angka Pelanggaran Dan Kecelakaan Lalu Lintas, Tim Gabungan Operasi Patuh Seligi Gelar Pemeriksaan di Jalan
Inforakyat, Bintan- Dalam rangka Operasi Patuh Seligi 2024 Polres Bintan, Tim gabungan terjun langsung ke lapangan melakukan pemeriksaan terhadap pengendara dalam operasi pemeriksaan di KM 16 desa Toapaya Selatan, Selasa (23/7). Tim gabungan yang terdiri dari Satuan Lalu lintas Polres Bintan, POM TNI-Al Bintan, Dinas Perhubungan, Jasa Raharja dan Uptd …
Read More »Proyek Senilai Rp 5 Miliar Dimenangkan Oleh CV Yang Masuk Daftar Hitam, JPKP Duga Ada Permainan Under Table dan Mal Administrasi
Inforakyat, Tanjungpinang- Dugaan Mal Administrasi proyek Penataan Kawasan Pusaka di Kota Tanjungpinang bernilai Rp5.000.000.000,00. Telah disetujui oleh Pokja Balai Pelaksana Jasa Kontruksi (BP2JK Kepri) bersama Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) KemenPUPR Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kepulauan Riau dan dimenangkan oleh CV. Keisya Gigih Perkasa dengan pekerjaan yang terbagi menjadi tiga titik …
Read More »