Inforakyat, Batam- Plt Gubernur Kepri Isdianto menyusun tim posko penanganan Covid-19 Batam sebagai upaya melaksanakan langkah strategis menekan angka penularan virus ini. Tim resmi bertugas sejak Selasa 26 Mei 2020 sesuai surat keputusan yang diterbitkan Plt Gubernur Kepri Isdianto. Tim tersebut diketuai Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Kepri Buralimar. Surat bernomor 604/2020 …
Read More »Isdianto: Aktivitas Ekonomi Akan Diawasi Dengan Ketat
Inforakyat, Batam- Ketua Gugus Tugas Covid-19 Kepri yang juga Gubernur Kepri Isdianto bersama Walikota dan Bupati se Kepri serta Rapat Forum Pimpinan Daerah (Forkopinda) Kepri akan mengumumkan dibukanya kembali aktivitas ekonomi serta aktivitas lainnya seperti sekolah, kampus dan kantor seperti semula sebelum wabah Covid-19. Namun dengan protokol kesehatan yang ketat …
Read More »Plt Walikota Tanjungpinang Rahma Bagikan Sembako Gratis Tahap 2
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Kota Tanjungpinang melalui Dinas Sosial membagikan bantuan paket sembako gratis tahap ke-2 secara simbolis di 4 kecamatan se-Kota Tanjungpinang. Kegiatan ini sebagai salah satu bentuk kepedulian pemerintah kepada masyarakat kurang mampu dan terdampak akibat pandemi Covid-19. Bantuan tersebut diserahkan secara simbolis oleh Plt. Walikota Tanjungpinang, Rahma, Senin …
Read More »Ketua DPRD Kepri Dukung Pembentukan Tim Back Up Penanganan Covid-19
Inforakyat, Batam- Ketua DPRD Provinsi Kepulauan Riau Jumaga Nadeak mengapresiasi kinerja tim gugus tugas percepatan penanganan COVID-19 Provinsi Kepulauan Riau dan Kota Batam. Hal tersebut ia sampaikan pada saat mengikuti rapat FKPD dalam rangka pembahasan percepatan penanganan covid-19 di Kota Batam di Gedung Graha Kepri, Rabu (27/5). “Saya sangat mengapresiasi …
Read More »Pemprov Kepri Beri Bantuan SPP SMA Sederajat
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Provinsi Kepri secara langsung memberikan bantuan pembebasan dan keringanan SPP bagi siswa baik itu SMAN/S,MAN/S,SMkN/S,serta SLBN/S se Provinsi Kepri , Selasa (26/5). Penyerahan bantuan SPP secara simbolis ini diberikan langsung oleh Plt Gubernur Provinsi Kepri Isdianto di Gedung Daerah Tanjungpinang. Dalam sambutannya, Sekretaris Daerah Provinsi Kepri H …
Read More »Dandim 0315/Bintan Sambut Hangat Kunjungan Silaturrahmi Kapolres Bintan
Inforakyat, Bintan- Komandan Kodim (Dandim) 0315/Bintan Kolonel Inf I Gusti Ketut Artasuyasa yang didampingi Kepala Staff Kodim (Kasdim) 0315/Bintan Letkol Inf Horas Sitinjak, S.I.P menyambut kunjungan silaturrahmi Kapolres Bintan AKBP Bambang Sugihartono, S.Ik, MM di Makodim 0315/Bintan, Jalan Ahmad Yani Km 5 Kota Tanjungpinang, Selasa (26/5). Beserta Rombongan, Kapolres Bintan …
Read More »PT.TJK Power Serahkan APD dan Sembako Bantu Masyarakat Terdampak Covid-19
Inforakyat, Batam- PT. TJK Power, perusahaan penyedia tenaga listrik swasta berbahan bakar Batu Bara di Batam, menunjukkan kepedulian dan dukungan terhadap masyarakat dalam menanggulangi penyebaran wabah penyakit virus corona (Covid-19) dengan menyalurkan hand sanitizer, masker serta paket sembako. Penyerahan alat kesehatan dan sembako tersebut dilakukan secara simbolis di kantor Kelurahan …
Read More »Tim Gabungan Polda Kepri Amankan 32 Mobil Hasil Penipuan
Inforakyat, Batam- Tim gabungan Polda Kepri, Direktorat reserse umum, Direktorat Intelijen keamanan dan Bidang Profesi Pengamanan Polda Kepri berhasil mengamankan sebanyak 34 Unit Mobil hasil dari tindak pidana Penggelapan yang dilakukan oleh oknum anggota Polri Inisial AH bersama tiga orang pelaku lainnya yakni AR, SB dan SA. Hal ini disampaikan …
Read More »Isdianto Berharap Kerjasama Indonesia Singapura Semakin Baik
Inforakyat, Tanjungpinang- Plt.Gubernur Kepulauan Riau Isdianto melakukan video conference bersama Duta Besar RI untuk Singapura I Geda Ngurah Swajaya beserta perwakilan dari Temasek Foundation. Vicon ini disejalankan dengan Penyerahan Bantuan Teskit Covid-19 dan Hand Sanitizer Kepada Kepri, Riau dan Jambi di Ruang Rapat Utama Lantai 4 Kantor Gubernur Kepulauan Riau, Dompak, Tanjungpinang, …
Read More »Rahma Apresiasi BKIPM Tanjungpinang Sebar 1.400 Paket Ikan Sehat
Inforakyat, Tanjungpinang- Dalam rangka kegiatan Bulan Mutu Karantina tahun 2020, Kementerian Kelautan Perikanan melalui Balai Karantina Ikan dan Pengendalian Mutu (BKIPM) Kota Tanjungpinang mendistribusikan 1.400 paket Ikan sehat dan bermutu untuk masyarakat Tanjungpinang dan Bintan. Peluncuran bantuan dilaksanakan di Cool Storage PT. Harmoni Samudera, Kampung Bugis, Selasa (19/5). Plt.Walikota Tanjungpinang, …
Read More »