Inforakyat, Tanjungpinang- Terkait rencana PT. Pelindo I Cabang Tanjungpinang yang akan menaikkan tarif pas masuk Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) yang Terhitung Mulai Tanggal (TMT) 1 Juni 2018 mendatang. Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang, Riono mengatakan, Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang mendukung kenaikan pas masuk Pelabuhan SBP tersebut. Namun, kalau bisa …
Read More »BPK Persilahkan DPRD Kepri Konsultasi Materi Pemeriksaan
Inforakyat, Tanjungpinang- Badan Pemeriksa Keuangan Republik Indonesia (BPK-RI) persilahkan Pimpinan dan Anggota DPRD untuk konsultasi ke BPK atas materi-materi pemeriksaan yang dirasa belum jelas. Hal tersebut disampaikan Anggota V BPK RI Ismayatun saat menyampaikan sambutannya di Rapat Paripurna DPRD Kepri, Senin (21/5). “BPK membuka pintu untuk melakukan konsultasi atas materi-materi …
Read More »Safari Ramadhan: Nurdin Minta Guru Ngaji Dekatkan Anak Dengan Alquran
Inforakyat, Karimun- Gubernur Kepri H Nurdin Basirun menyampaikan bahwa dia menitip anak-anak di pulau-pulau di Kepri kepada para guru mengaji. Mereka dititipkan supaya dididik dan diajarkan salat, mengaji dan kegiatan keagamaan lainnya. “Bawa mereka dekat dengan Alquran,” kata Nurdin saat Safari Ramadan di Masjid Al Hidayah Desa Sei Asam Kecamatan …
Read More »Momentum Bulan Ramadhan, TNI- Polri Mantapkan Sinergitas Bagikan Takjil
Inforakyat, Karimun- Jajaran TNI-Polri Kabupaten Karimun mengisi momentum Bulan ramadhan tahun ini untuk memantapkan sinergitas TNI-POLRI. Sinergitas tersebut diwujudkan melalui kegiatan pembagian takjil dan brosur keselamatan berlalu lintas. “Kegiatan ini kita laksanakan untuk menjaga ketertiban dan keamanan berlalu lintas, kita himbau kepada pengguna jalan raya untuk mengutamakan keselamatan dalam berkendaraan …
Read More »DPRD Kepri Sambut Inisiatif BPJS Ketenagakerjaan Minta Dibuat Perda Jaminan Sosial
Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua Komisi II DPRD Kepri Hotman Hutapea menyambut baik inisiatif BPJS Ketenagakerjaan Tanjungpinang agar DPRD Kepri membuat Perda Jamjnan Sosial. Untuk itu, Ia meminta agar BPJS dapat membuat sebuah studi dengan melibatkan Pemda Kabupaten Kota dan Provinsi melalui dinas Ketenagakerjaan. Dengan begitu, semangat untuk mendorong jaminan ketenagakerjaan ini …
Read More »Safari Ramadhan: Raja Ariza Ajak Masyarakat Jaga Toleransi
Inforakyat, Tanjungpinang- Ramadhan tahun ini dimanfaatkan Penjabat Walikota Tanjungpinang, Raja Ariza, untuk berkeliling dari masjid ke masjid melaksanakan kegiatan Safari Ramadhan. Kegiatan ini diawali di Masjid Al Munawwarah, Kampung Yudowinangun, Kelurahan Tanjungpinang Barat, Senin (21/5). Raja Ariza dalam sambutannya mengingatkan dan mengajak kepada seluruh jamaah akan pentingnya toleransi antar umat …
Read More »Danrem 033/WP Pimpin Upacara Peringatan Harkitnas Ke 110
Inforakyat, Batam- Danrem 033/WP Brigjen TNI Gabriel Lema S.sos menjadi inspektur upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) ke 101 di Lapangan Hang Tuah Yonif Raider Khusus 136/Tuah Sakti, Batam Senin (21/5). Upacara Harkitnas ke 101 dengan tema “Pembangunan Sumber Daya Manusia Memperkuat Pondasi Kebangkitan Nasional Indonesia dalam era digital” ini, …
Read More »Jumaga Apresiasi Pemprov Kepri Kembali Raih Opini WTP 8 Kali Berturut
Inforakyat, Tanjungpinang- Untuk kedelapan kalinya berturut-turut Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mendapat opini Wajar Tanpa Pengecualiaan (WTP) dari Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI. Anggota V BPK RI, Isma Yatun memberikan apresiasi yang tinggi kepada Pemerintah Provinsi Kepri. Namun demikian, keberhasilan Pemprov Kepri mendapat WTP ini bukan tanpa masalah. BPK, kata …
Read More »Fintech Cakrawala Perusahaan Jasa Online Hadir Di Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Perusahaan jasa online yakni Fintech Cakrawala Kota Tanjungpinang telah berdiri di Tanjungpinang. Direktur Fintech Cakrawala Kota Tanjungpinang, Syamsurizan menyampaikan, Fintech Cakrawala ini telah berdiri dari 6 Maret 2018 lalu. Ia mengatakan, perusahaan jasa ini mencakup berbagai macam produk, mulai dari makanan kuliner, transportasi, wisata, fashion dan juga ada …
Read More »Raja Ariza Sepakat Pas Masuk Pelabuhan SBP Tanjungpinang Dinaikkan
Inforakyat, Tanjungpinang- Pejabat (Pj) Wali Kota Tanjungpinang, Raja Ariza mengatakan, sepakat terkait rencana PT. Pelindo I Cabang Tanjungpinang yang akan menaikkan tarif pas masuk Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) yang Terhitung Mulai Tanggal (TMT) 1 Juni 2018 mendatang. Ia menjelaskan, kenaikan pas masuk Pelabuhan SBP ini salah satu untuk mendukung …
Read More »