Home / KEPRI (page 53)

KEPRI

DPRD Kepri Gelar Paripurna Rancangan APBD Perubahan 2024, Diproyeksikan Meningkat Rp 213 Miliar

Inforakyat, Tanjungpinang- DPRD Kepri bersama Pemerintah Provinsi Kepri menggelar rapat paripurna penyampaian Rancangan APBD Perubahan Tahun 2024. Rapat yang dilaksanakan di Gedung Wan Seri Beni Dompak tersebut di Pimpin langsung oleh Ketua DPRD Kepri Jumaga Nadeak dan dihadiri oleh Gubernur Kepri Ansar Ahmad, Senin (22/7). Dalam pembukaan rapat paripurna tersebut, …

Read More »

Kepala BP Batam Dukung Langkah Wantimpres Sempurnakan Kebijakan Pendukung KEK di Batam

Inforakyat, Batam- Kepala Badan Pengusahaan Batam (BP Batam), Muhammad Rudi menerima kunjungan kerja Sekretaris Anggota Dewan Pertimbangan Presiden (Wantimpres), Zulkarnaen Koto beserta rombongan pada Selasa (23/7) di Marketing Centre BP Batam. Dalam agenda kunjungan kerjanya ke Batam, Zulkarnaen Koto bersama tim ingin menggali lebih dalam secara faktual tentang kendala yang …

Read More »

Viral BAPAN Kepri Laporkan Ansar Ahmad Dugaan Korupsi DJPL, Sarafuddin Aluan Sebut Itu Muncul Setiap Pilkada

Inforakyat, Tanjungpinang- Staf Khusus Gubernur Kepri Bidang Percepatan Pembangunan Sarafuddin Aluan bereaksi atas viralnya berita Ketua Dewan Pimpinan Daerah (DPD) Lembaga Investigasi Badan Advokasi Penyelamat Aset Negara (LI BAPAN), Ahmad Iskandar Tanjung laporkan Mantan Bupati Bintan yang saat ini Gubernur Kepri Ansar Ahmad dugaan korupsi Dana Jaminan Pengelolaan Lingkungan (DJPL) …

Read More »

DPRD Natuna Gelar Paripurna Persetujuan Ranperda Tahun 2024 Tentang Pembangunan Industri

Inforakyat, Natuna- Ketua DPRD Natuna Daeng Amhar didampingi Wakil Ketua Daeng Ganda memimpin rapat paripurna DPRD Natuna dalam agenda penyampaian pandangan akhir fraksi-fraksi DPRD Kabupaten Natuna terhadap Rancangan Peraturan Daerah Tahun Anggaran 2024. Sidang paripurna DPRD Natuna tersebut dihadiri langsung oleh Bupati Natuna, Wan Siswandi, didampingi Sekretaris Daerah Natuna, Boy …

Read More »

Turunkan Angka Pelanggaran Dan Kecelakaan Lalu Lintas, Tim Gabungan Operasi Patuh Seligi Gelar Pemeriksaan di Jalan

Inforakyat, Bintan- Dalam rangka Operasi Patuh Seligi 2024 Polres Bintan, Tim gabungan terjun langsung ke lapangan melakukan pemeriksaan terhadap pengendara dalam operasi pemeriksaan di KM 16 desa Toapaya Selatan, Selasa (23/7). Tim gabungan yang terdiri dari Satuan Lalu lintas Polres Bintan, POM TNI-Al Bintan, Dinas Perhubungan, Jasa Raharja dan Uptd …

Read More »

Proyek Senilai Rp 5 Miliar Dimenangkan Oleh CV Yang Masuk Daftar Hitam, JPKP Duga Ada Permainan Under Table dan Mal Administrasi

Inforakyat, Tanjungpinang- Dugaan Mal Administrasi proyek Penataan Kawasan Pusaka di Kota Tanjungpinang bernilai Rp5.000.000.000,00. Telah disetujui oleh Pokja Balai Pelaksana Jasa Kontruksi (BP2JK Kepri) bersama Pejabat Pembuat Komitmen (PPK) KemenPUPR Balai Prasarana Permukiman Wilayah Kepulauan Riau dan dimenangkan oleh CV. Keisya Gigih Perkasa dengan pekerjaan yang terbagi menjadi tiga titik …

Read More »

Dugaan Korupsi DJPL Bintan Memanas, BAPAN Kepri Desak Kejagung Panggil Mantan Bupati Bintan Ansar Ahmad

Inforakyat, Tanjungpinang- Kasus dugaan penyelewengan Dana Jaminan Pengelolaan Lingkungan (DJPL) Bintan Kepulauan Riau, atau Dana Reklamasi Pasca Tambang dari sejumlah Perusahaan Pertambangan yang menjadi temuan Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) Perwakilan Kepri pada Tahun 2016, 2018, dan 2020 yang dilaporkan Badan Advokasi Penyelamat Aset Negara (BAPAN) perwakilan Kepri terus bergulir. Terbaru, …

Read More »

BP Batam Raih Opini WTP Delapan Kali Berturut-turut

Inforakyat, Batam- Badan Pengusahaan (BP) Batam kembali meraih Opini Wajar Tanpa Pengecualian (WTP) dari Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) Republik Indonesia atas Laporan Keuangan Tahun 2023, Senin (22/7). BP Batam sukses mempertahankan penghargaan tertinggi untuk laporan keuangan lembaga negara ini sejak 2017 lalu atau yang kedelapan kalinya secara berturut-turut. Anggota V …

Read More »

Update Pergeseran Warga Terdampak Pembangunan Rempang Eco-City

Inforakyat, Batam- BP Batam kembali memfasilitasi pergeseran terhadap warga yang terdampak pembangunan Rempang Eco-City. Sebanyak 8 Kepala Keluarga (KK) bersedia pindah ke hunian sementara pada Senin, (22/7/2024). Jumlah tersebut menambah total warga yang telah menempati hunian sementara menjadi sebanyak 146 KK. Kepala Biro Humas, Promosi dan Protokol, Ariastuty Sirait mengatakan …

Read More »