Home / KEPRI (page 580)

KEPRI

Dinkes Kepri minta Ibu Hamil Waspadai Virus Zika

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Kesehatan (Dinkes) Provinsi Kepri, Tjetjep Yudiana mengatakan penyebaran virus Zika bisa menyerang siapa saja. Namun, penyebaran virus ini harus lebih diwaspadai para ibu hamil. Pasalnya, kalau virus ini sudah menyerang seorang ibu hamil, maka bayi yang dikandungnya pun akan menerima dampaknya. “Virus Zika memang belum ditemukan di …

Read More »

Dispar Kepri Targetkan 100 Kapal Singapura Meriahkan Festival Bahari Kepri

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti mengatakan, untuk memeriahkan pelaksanaan Festival Bahari Kepri (FBK), Dinas Pariwisata (Dispar) Kepri menargetkan 100 kapal layar berbendera Singapura. Namun untuk jumlah kapal layar asing yang akan meramaikan acara itu belum dapat dipastikan. “Target kita, 100 kapal layar dari Singapura akan meramaikan acara Festival …

Read More »

SOTK Kepri Akan Dirampingkan

Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua DPRD Kepri Jumaga Nadeak mengatakan Struktur Organisasi dan Tata Kerja (SOTK) Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) sudah disusun dan akan segera dirampingkan sesuai ketentuan. “Perampingan SOTK bukan wacana, melainkan sudah disusun pemerintah. Minggu ini juga akan kami bahas bersama,” kata Jumaga, Selasa (30/8). Sebagaimana informasi yang berkembang, perombakan …

Read More »

Cegah Penyebaran Virus Zika, Dinkes Kepri Awasi Pintu Masuk Pelabuhan

Inforakyat, Tanjungpinang- Kasus penularan virus Zika kembali mengancam. Pasalnya penyebaran virus berbahaya ini ditemukan telah menyebar di negara Singapura dengan jumlah 41 kasus. Untuk mencegah masuknya virus Zika ke Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) yang berdekatan dengan Singapura, Dinas Kesehatan (Dinkes) Kepri mengantisipasinya dengan mengintensifkan pengawasan di seluruh pintu masuk pelabuhan Kepri. …

Read More »

Sukseskan Festival Sail Karimata, Dispar Kepri Siapkan Rp12 Miliar

​Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Provinsi Kepri Guntur Sakti mengatakan, untuk mensukseskan pelaksanaan kegiatan Festival Sail Karimata (FBK) di Kepri Dinas Pariwisata (Dispar) Kepri telah menyiapkan dana sebesar Rp12 Miliar. “Anggaran itu semuanya berasal dari APBD kita. Dana sebesar itu untuk mendukung dan mensukseskan iven yang kita buat dalam Festival yang …

Read More »

Tiga Dari Delapan Nama Calon Sekda Kepri Akan Diserahkan Ke Gubernur

Inforakyat, Tanjungpinang- Anggota Panitia Seleksi (Pansel) calon Sekda Kepri Zamzami mengatakan, Tiga dari Delapan orang calon Sekda yang telah mengikuti tes penulisan makalah di Badan Kepagawaian Daerah (BKD) Kepri dan dinyatakan lulus nantinya akan diserahkan ke Gubernur Kepri Nurdin Basirun. “Sesuai hasil rapat akhir, nanti akan di pilih tiga orang dari …

Read More »

Sekda Perintahkan BKD Telusuri Aksi Premanisme ASN

Inforakyat, Karimun – Sekretaris Daerah Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau, TS Arif Fadillah akan memerintahkan Badan Kepegawaian Daerah (BKD) untuk menelurusi aksi premanisme seorang Aparatur Sipil Negara di Kantor Camat Meral. “Saya belum tahu soal itu, tapi saya akan perintahkan BKD untuk menelusurinya. Kalau benar, kita akan jatuhkan sanksi kepada oknum …

Read More »

Tak Dihadiri Menristekdikti, PLN Tunda Penyaluran Dana CSR Energi Terbarukan UMRAH

Inforakyat, Tanjungpinang- PT. PLN Persero wilayah Riau dan Kepulauan Riau (Kepri) menunda penyerahaan dana CSR bagi 10 Mahasiswa Kader Energi Terbarukan yang dikembangkan Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang-Kepri. Rektor UMRAH Prof. Syafsir Akhlus mengatakan, penundaan tersebut lantaran Menristekdikti batal hadir dalam acara tersebut. “Harusnya Pak Menteri hadir. Namun karena …

Read More »

Kapal Berinfrastruktur Listrik Terangi Pulau Terdepan Natuna

Inforakyat, Tanjungpinang  – Perusahaan Listrik Negara menyediakan kapal bermuatan infrastruktur listrik untuk menerangi tiga pulau terdepan di Kabupaten Natuna, Provinsi Kepulauan Riau. Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun melepas kapal berinfrastruktur listrik itu di galangan kapal di Kampung Bulang, Kamis. Ketiga kapal itu akan menerangi rumah warga dan infrastruktur publik Pulau …

Read More »

Dosen UMRAH Abdul Malik Jadi Anggota Pansel Sekda Tanpa Izin Kampus

Inforakyat, Tanjungpinang- Rektor Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) Tanjungpinang Prof Syafsir Akhlus menegaskan, pihaknya tidak mengutus Abdul Malik sebagai Panitia Seleksi (Pansel) Sekretaris Daerah Provinsi Kepulauan Riau. “Saya tidak tahu beliau (Abdul Malik) mewakili apa, karena UMRAH tidak pernah dihubungi oleh Pemprov Kepri, dan tidak pernah mengirimkan nama beliau,” kata …

Read More »