Home / KEPRI (page 590)

KEPRI

Riono Tegaskan ASN Pemko Tanjungpinang Tidak Boleh Main Pokemon Go

Inforakyat, Tanjungpinang- Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang, Riono melarang Aparatur Sipil Negara (ASN) di jajaran pemerintahan Kota Tanjungpinang bermain game berbasis Global Positioning System (GPS) Pokemon Go. “Saya melarang ASN Pemko untuk main pokemon di lingkungan pemerintahan Kota Tanjungpinang,” kata Riono, Kamis (21/7). Riono mengingatkan setiap ASN di Pemerintahan Kota Tanjungpinang …

Read More »

Nurdin Tandatangani Komitmen Bersama Berantas Narkoba

Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun menandatangani komitmen bersama Pencegahan, Pemberantasan, Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkoba (P4GN) dengan seluruh Forum Komunikasi Perangkat Daerah (FKPD) di Polda Kepri. “Sebagai Gunernur Kepri, saya sangat berkomitmen untuk turut memberantas narkoba. Karena tidak ada satupun daerah bebas narkoba,” kata Nurdin usai penandatanganan. Kamis (21/7). …

Read More »

Meski Defisit Pemko Tanjungpinang Ajak Sejumlah Wartawan Jemput Adipura

Inforakyat, Tanjungpinang- Meski defisit, Pemerintah Kota (Pemko) Tanjungpinang terkesan memboroskan anggaran dengan memboyong sejumlah wartawan ke Pekanbaru Riau. Keberangkat tersebut dalam rangka membawa pulang piala Adipura Buana yang di raih Pemko Tanjungpinang. Kamis (21/7). Piala Adipura Buana sendiri, rencananya akan langsung diserahkan oleh Presiden RI Joko Widodo pada Jumat (22/7) di …

Read More »

WN Malaysia Tertangkap Simpan Sabu-sabu dalam Anus

Inforakyat, Karimun – Seorang warga negara Malaysia, M Azhar bin Zakaria diamankan aparat Bea Cukai Tanjung Balai Karimun, Kepulauan Riau karena menyembunyikan sabu-sabu dalam anus. Dia diamankan petugas Bea Cukai di pelabuhan internasional Tanjung Balai Karimun, Selasa (19/7) sore setelah berangkat dari Pelabuhan Puteri Harbour, Johor, Malaysia dengan kapal MV …

Read More »

Nurdin Basirun Optimis Kepri Raih Juara Umum MTQ

Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Nurdin Basirun sangat optimistis kafilah asal Kepri kembali meraih juara umum Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) Tingkat nasional ke-26 di Lombok Nusa Tenggara Barat. “Kami memohon doa seluruh masyarakat, agar kafilah Kepri yang ikut MTQ Nasional  dapat mempertahankan predikat juara umum. Karena merebut predikat juara umum …

Read More »

Kemenristekdikti Siapkan Rp1,7 Triliun Tingkatkan Mutu Laboratorium

Inforakyat, Batam –  Kementerian Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi menyiapkan Rp1,71 triliun untuk meningkatkan mutu laboratorium di sejumlah perguruan tinggi negeri dan swasta di selutuh Indonesia, sepanjang 2016. “Kami anggarkan sarana prasarana Rp1,710 triliun di seluruh Indonesia. Perguruan tinggi swasta juga dapat,” kata Dirjen Sumber Daya Iptek dan Dikti KemenristekDikti, …

Read More »

Silpa 2015 Tidak Bisa Digunakan, Beban Defisit Pemprov Kepri Semakin Berat

Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua Pansus LPP APBD, Sarafuddin Aluan mengatakan bahwa beban defisit yang dialami Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) diperkirakan semakin berat. Pasalnya sisa lebih penghitungan anggaran (Silpa) tahun 2015, tidak bisa digunakan. “Saat ini kita (pemerintah provinsi dan DPRD Kepri-red) berupaya keras menutupi defisit anggaran yang kian membengkak,” kata Aluan dikantor …

Read More »

Lis Darmansyah, Sukses Itu Dimulai Dari Diri Sendiri

Inforakyat, Tanjungpinang- Walikota Tanjungpinang, Lis Darmansyah, mengatakan menjadi orang sukses, bukan dilihat dari seberapa besar harta orang tua melainkan harus mulai dari diri sendiri. “Kita semua adalah calon pemimpin bangsa, yang harus kita tanamkan dalam diri adalah, saya mampu untuk maju, saya mampu untuk menjadi kebanggaan orang tua, komitmen didalam diri …

Read More »

Hingga Maret 2016 Penduduk Miskin Di Kepri Bertambah Sebanyak 5.578 Orang

Inforakyat, Tanjungpinang- Badan Pusat Statistik (BPS) Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) mencatat jumlah penduduk miskin di Provinsi Kepri pada periode September 2015 sampai Maret 2016, bertambah sebanyak 5.578 orang. “Dari 114.834 orang pada September 2015 lalu menjadi 120.412 orang pada Maret 2016. Persentase penduduk miskin bertambah sebesar 0,20 poin yaitu dari 5,78 …

Read More »

Menteri Susi Kecewa Dengan PN Tanjungpinang

Inforakyat, Jakarta– Menteri Kelautan dan Perikanan  (KKP) Susi Pudjiastuti mengungkapkan kekecewannya atas pembebasan awak Kapal MV Selin yang ditangkap TNI AL beberapa waktu lalu atas pencurian ikan yang dilakakukan sekitar perairan Berakit, Bintan. Penyesalan ini karena kapal yang dinahkodai oleh seorang berkewarganegaraan Siangpura dan membawa tiga ABK asal Indonesia justru …

Read More »