Inforakyat, Tanjungpinang- Kabar duka menyelimuti Masyarakat Kota Tanjungpinang usai Juru Bicara Gugus Tugas Provinsi Kepri Tjeptjep Yudiana menyampaikan kabar meninggalnya pasien covid-19 Atas nama Syahrul yang merupakan Walikota Tanjungpinang. Syahrul meninggal dunia di RSUD Raja Ahmad Tabib (RAT) Tanjungpinang, Selasa (28/4) pukul 16.45. Syahrul meninggal dunia setelah sempat beberapa hari …
Read More »Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Sebut Milenial Berpotensi Penyebaran Corona
Inforakyat, Tanjungpinang- Dengan meningkatnya jumlah pasien Covid-19 di Provinsi Kepri yang mencapai 89 pasien, Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan bahwa generasi muda Milenial saat ini berpotensi menjadi penyebaran terbesar virus Covid-19 di Provinsi Kepri. Hal ini disampaikan Ketua harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di Provinsi Kepri H TS Arif Fadillah …
Read More »Reagen Sicairan Kimia Pesanan Pemprov Kepri Belum Jelas Realisasinya
Inforakyat, Tanjungpinang- Reagen, cairan kimia untuk memeriksa spesimen pasien COVID-19 dengan metode Polymerase Chain Reaction (PCR), yang dipesan Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau belum jelas kapan akan didistribusikan produsen. Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan COVID-19 Kepri, Tjetjep Yudiana mengatakan, pihaknya sudah memesan 20 ribu reagen untuk dipergunakan tim di Balai …
Read More »Lawan Corona, Kaliban Group Salurkan Bantuan Melalui Pemko Batam
Inforakyat, Batam- Saat kondisi Indonesia dilanda wabah virus corona, semua orang ingin membantu sesama. Termasuk para pengusaha yang bergerak untuk membantu pemerintah untuk memutus mata rantai virus corona di Indonesia. Begitu juga kota Batam, kota yang saat ini juga terdampak wabah COVID-19. Kaliban Group mengambil bagian untuk membantu pemerintah kota …
Read More »Isdianto Minta Tim Medis Tetap Semangat Tangani Pasien Covid-19
Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua Tim Gugus Tugas Pecepatan Penanganan Covid-19 Kepri Isdianto terus memberikan motivasi kepada para tenaga medis yang hingga kini terus berjuang merawat para pasien Covid-19 di Kepulauan Riau. Apalagi pertambahan pasien positif tiap hari selalu ada. Meski begitu, pasien yang sembuh memberi harapan bawah Kepri akan menang melawan …
Read More »Isdianto Tegaskan Jembatan Babin Jadi Prioritas Dalam Musrenbang Online
Inforakyat, Tanjungpinang- Dalam pandemi corona, Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kabupaten Kepulauan Anambas dan Kota Batam tahun 2021 tetap berjalan. Musrenbang dibuka langsung Plt Gubernur Kepri, Isdianto melalui video conference, Kamis (23/4). Dalam sabutannya, Isdianto mengapresiasi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Anambas maupun Pemerintah Kota (Pemko) Batam, yang tetap aktif menjalankan pemerintahan demi kesejahteraan …
Read More »Pemko Tanjungpinang Bagikan Masker Dan Hand Sanitizer Kepada Masyarakat
Inforakyat, Tanjungpinang- Melihat perkembangan penyebaran Covid-19, serta imbauan pemerintah agar seluruh warga memakai masker dan menjaga kebersihan, Plh. Walikota Tanjungpinang Rahma, didampingi Sekretaris Daerah Kota Tanjungpinang Teguh Ahmad Syafari atas inisiasi dari Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kota Tanjungpinang membagikan masker dan hand sanitizer kepada masyarakat secara gratis. Kegiatan tersebut …
Read More »Plh Walikota Tanjungpinang Distribusikan Sembako Murah untuk Masyarakat
Inforakyat, Tanjungpinang- Pelaksana Harian (Plh) Walikota Tanjungpinang, Rahma melakukan penyerahan secara simbolis sembako murah untuk masyarakat. Cukup membayar Rp 40.000 saja sudah mendapatkan sembako tersebut. Hal ini disampaikannya saat memberikan sembako di Pelabuhan Sri Bintan Pura, Rabu (22/4). Dikatakan Rahma, sembako tersebut merupakan tahap pertama Pemko Tanjungpinang berikan untuk masyarakat …
Read More »Kadinkes: RSUP Kepri Hanya Tersedia 16 Ruangan Isolasi Pasien Covid-19
Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Kesehatan Kepri, Tjetjep Yudiana, mengatakan, Rumah Sakit Ahmad Thabib (RSUP Kepulauan Riau) di Kota Tanjungpinang hanya memiliki 16 ruangan isolasi untuk pasien COVID-19. Ruangan isolasi di RS Ahmad Thabib tidak mencukupi sehingga menggunakan belasan ruangan isolasi di Rumah Singgah, yang berada dalam satu pekarangan dengan RS …
Read More »Pemprov Kepri Pesan Spesimen Reagen Bahan Uji PCR Ke Distributor
Inforakyat, Tanjungpinang- Pemerintah Provinsi Kepri mengatakan telah memesan sebanyak 20000 spesimen bahan pemeriksaan atau Reagen ke pihak distributor untuk bahan hasil uji PCR di BTKLPP Batam. Hal ini disampaikan Juru Bicara Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 di Provinsi Kepri Tjetjep Yudayana di Tanjungpinang, Senin (20/4). “Hingga kini kita masih menunggu …
Read More »