Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Kesehatan Kepri Tjetjep Yudiyana menyampaikan bahwa terdapat satu orang warga Tanjungpinang, Kepulauan Riau inisial PK (75) yang diisolasi di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Raja Ahmad Thabib Provinsi Kepri dinyatakan positif virus corona (Covid-19). Tjetjep Yudiyana menjelaskan, pihaknya sudah menelusuri siapa saja yang melakukan kontak dengan …
Read More »Cegah Penyebaran Corona di Tahanan, Polres Badung Olahraga Bersama 26 Tahanan
Inforakyat, Badung- Dari 29 orang Tahanan Polres Badung 26 orang diantaranya diberikan olah raga ringan, melakukan gerakan tubuh berupa pemanasan, guna menjaga kondisi para tahanan tetap sehat dan bugar. Kegiatan yang disambut riang tersebut berlangsung tertib di lapangan Mapolres Badung dengan di jaga ketat oleh petugas Kepolisian. Selasa, (17/3), pagi …
Read More »Presiden Jokowi Larang Pemda Lakukan Lockdown Terkait Covid-19
Inforakyat, Jakarta- Presiden Joko Widodo melarang Pemerintah Daerah (Pemda) untuk melakukan lockdown atau karantina wilayah dalam menghadapi penyebaran virus corona yang menyebabkan penyakit Covid-19. Jokowi menegaskan bahwa kebijakan lockdown hanya dapat diambil oleh pemerintah pusat. “Kebijakan lockdown, baik di tingkat nasional dan tingkat daerah adalah kebijakan pemerintah pusat,” ucap Presiden …
Read More »Cegah Penyebaran Covid-19, Pemkab Banyuwangi Keluarkan Sejumlah Kebijakan
Inforakyat, Banyuwangi- Jajaran Forum Pimpinan Daerah (Forpimda) Banyuwangi telah bertemu dengan berbagai pemangku kepentingan untuk membahas pencegahan penyebaran virus corona alias Covid-19. Sejumlah kebijakan diputuskan, mulai dari sektor kesehatan, pariwisata, pelayanan publik, hingga pendidikan. Di sektor kesehatan, seluruh elemen di Banyuwangi bersepakat menggelorakan perilaku hidup bersih dan sehat di semua …
Read More »Ketua DPRD Kepri Apresiasi Pembentukan Satgas Penanganan Covid-19 di Kepri
Inforakyat, Batam- Ketua DPRD Kepri Jumaga Nadeak menyambut baik dibentuknya Satgas Penanganan Covid-19. Terbentuknya Satgas uni diharapkan dapat segera menangani virus korona dan juga upaya-upaya pencegahan dan penyebaran virus corona di Kepri. “Ini harus segera ditangani. Kami berharap agar Satgas dapat segera bekerja. Dalam pelaksanaannya tentu dibutuhkan anggaran dan anggaran …
Read More »Per Hari Ini, Pemprov Kepri Tiadakan Apel Pagi
Inforakyat, Tanjungpinang- Pegawai di lingkungan Pemprov Kepri mulai Senin (16/3) tidak lagi melakukan apel pagi bersama. Demikian juga dengan aktivitas berkumpul lainnya seperti senam pagi tiap Kamis. Ini semua dalam upaya pencegahan dan penanggulangan infeksi Covid19. “Mulai hari ini apel pagi dan olahraga bersama ditiadakan. Demikian juga dengan absen, tidak …
Read More »Kecamatan Bukit Bestari Raih juara umum MTQ XIV Kota Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Perhelatan Musabaqah Tilawatil Quran (MTQ) ke-XIV tingkat Kota Tanjungpinang resmi ditutup. Penutupan acara tahunan yang bertempat di Terminal Sungai Carang, ditutup oleh Sektetaris Daerah Provinsi Kepri, Arief Fadillah, Sabtu Malam (14/3). Pelaksanaan kegiatan MTQ yang telah berlangsung sejak tanggal 8 hingga 14 Maret ini telah menghasilkan peserta terbaik …
Read More »Syahrul Ingatkan Empat Pilar Kebangsaan Harus Dipahami Secara Konsisten
Inforakyat, Tanjungpinang- Dalam rangka meningkatkan rasa persatuan dan kesatuan dalam keberagaman masyarakat Indonesia, dilaksanakan Sosialisasi 4 Pilar MPR RI dengan tema “Peran Gereja dalam Menjaga 4 Pilar Kebangsaan” bersama Anggota DPR RI, Sturman Panjaitan, dengan peserta dari Asosiasi Pendeta Indonesia (API) Kota Tanjungpinang dan Bintan. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Restoran …
Read More »Kementerian PANRB: Percepatan Reformasi Birokrasi Berpangaruh Pada Tunjangan Kinerja Pegawai
Inforakyat, Jakarta- Kementerian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (PANRB) sebagai instansi yang diberikan kewenangan oleh Presiden Joko Widodo dalam penyederhanaan birokrasi, telah mengupayakan berbagai cara untuk percepatan penyederhanaan birokrasi. Salah satunya dengan memasukkan proses penyederhanaan birokrasi ke dalam penilaian Indeks Reformasi Birokrasi (RB) dari instansi pemerintah. “Implementasi penyederhanaan birokrasi …
Read More »Sardison: Mulai 2020 Dana Desa Langsung Disetor Ke Kas Desa
Inforakyat, Tanjungpinang- Desa kini semakin dimanja oleh pemerintah. Jika sebelumnya dana desa disetor dulu ke kas daerah, kini harus langsung disetor ke kas desa. Namun jangan macam-macam, terlambat melakukan pelaporan, dana desa bisa disetop. “Desa dimanjakan sedikit. Karena uang disetorkan langsung ke kas desa. Hanya mampir saja ke kas daerah, …
Read More »