Inforakyat, Tanjungpinang- DPRD Provinsi Kepulauan Riau akhirnya mensahkan Peraturan Daerah (Perda) Pengelolaan Barang Milik Daerah, dalam sidang Paripurna, Selasa (2/7). Sebelum disahkan, pansus memberikan catatan khusus kepada Pemprov Kepri untuk segera diperbaiki. Pertama adalah ketidaktertiban Pemprov Kepri dalam penatausahaan aset-aset milik daerah. Selain itu, dari segi administrasi, banyak aset milik …
Read More »Riono: Siapapun Walikota Terpilih Saya Siap Ditempatkan Dimana Saja
Inforakyat, Tanjungpinang- Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Tanjungpinang, Riono mengatakan, siapapun yang menjadi Wali Kota Tanjungpinang nantinya dirinya siap ditempatkan dimana saja. Namun ia mengungkapkan, bahwa kalau boleh meminta untuk Sekda Tanjungpinang nantinya diberi pada yang lain. Dengan alasan yang lain ada perubahan. “Kalau nanti hanya saya aja kan gak ada …
Read More »Penumpang Tidak Keberatan Tarif Pas Masuk SPB Naik, Asalkan Fasilitasnya Dibenahi
Inforakyat, Tanjungpinang- Beberapa penumpang di Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) Tanjungpinang mengaku tidak keberatan pas Masuk Pelabuhan ada kenaikan tarif. Salah seorang penumpang di Pelabuhan Sri Bintan Pura (SBP) asal Kabupaten Bintan tujuan Batam yang tidak mau disebut namanya menyampaikan bahwa dirinya tidak masalah dengan tarif pas masuk di SBP …
Read More »Sabtu ini, Kapal Pesiar Genting Dream Cruise Perdana Kunjungi Bintan
Inforakyat, Bintan- Kerja sama antara Pemkab Bintan, PT BRC dan Management Genting Dream Cruise akan diwujudkan dengan kepastian pelayaran perdana ke Bintan akhir pekan ini. Kepastian tersebut dikatakan oleh Bupati Bintan H Apri Sujadi, saat dihubungi Minggu (1/7) pagi. Dirinya mengatakan bahwa tindaklanjut dari pertemuan dirinya bersama Management Genting Dream …
Read More »Sempena HUT Anambas, BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Kartu Dan Jaminan Kematian
Inforakyat, Anambas- Bersempena dengan hari jadi Kabupaten Kepulauan Anambas ke 10, BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tanjungpinang serahkan kartu peserta dan Jaminan Kematian kepada 2 (dua) orang ahli waris Tenaga Honorer Kabupaten Kepulauan Anambas. Senin (25/6) lalu. Bertempat di lapangan Sulaiman Abdullah penyerahan kartu dan santunan tersebut diselaraskan dengan Apel pagi menyambut …
Read More »DPRD Kepri: Penyerapan Anggaran Harus Mampu Menggerakkan Perekonomian Daerah
Inforakyat, Tanjungpinang- Wan Norman Edi Anggota DPRD Kepri dari Fraksi Demokrat meminta agar Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri fokus kepada pemanfaatan aset daerah. Hal tersebut di sampaikannya dalam rapat paripurna yang digelar di ruang rapat utama DPRD Kepri. “Penyerapan anggaran perbulannya juga harus diatur pendistribusian perbulannya. Agar penyerapan anggaran ini dapat …
Read More »Tim Wasev Sterad Tinjau Langsung Latihan Posko I Kodim 0316/Batam
Inforakyat, Batam- Untuk mengawasi dan mengukur program latihan posko yang telah dialokasikan, Tim Pengawas dan Evaluasi (Wasev) Sterad melaksanakan peninjauan langsung pelaksanaan Latihan Posko I Kodim 0316/Batam. Kamis (28/6). Kedatangan Tim Wasev Sterad yang terdiri dari Kolonel Kav Prince Meyer Puting, SH dan Letkol Arm Stefie Jantje Nuhujanan, disambut langsung …
Read More »Danrem 033/WP Brigjen TNI Gabriel Lema: Latihan Posko I Kodim Bernilai Strategis
Inforakyat, Tanjungpinang- Korem 033/WP menggelar latihan Posko I di Kodim 0316/Batam. Latihan Posko I tersebut dalam rangka memelihara dan meningkatkan kemampuan Komandan dan Stafter Kodim 0316/Batam dalam melaksanakan teknik, prosedur, dan tata kerja dalam satuan, Rabu (27/6). Pembukaan latihan posko dengan tema “Kodim 0316/Batam melaksanakan tugas bantuan kepada Polri diwilayahnya …
Read More »Fraksi-Fraksi DPRD Kepri Beri Catatan LPP APBD 2017
Inforakyat, Tanjungpinang- DPRD Provinsi Kepri kembali menggelar Paripurna dengan agenda pemandangan umum fraksi terhadap rancangan peraturan daerah tentang laporan pertanggungjawaban pelaksanaan APBD 2017. Dalam paripurna yang digelar di ruang rapat utama DPRD itu, fraksi-fraksi DPRD Kepri memberikan beberapa catatan terhadap pertanggungjawaban pelaksanaan APBD 2017. Fraksi Demokrat misalnya. Lewat juru bicaranya, …
Read More »Unggul Versi Hitung Cepat Pilwako Tanjungpinang, Syahrul-Rahma Minta Tim Kawal Ketat Kotak Suara
Inforakyat, Tanjungpinang- Dari hasil perhitungan Real dan Quick Count Tim Sabar, mencatat keunggulan pasangan nomor urut 1 (Syahrul-Rahma) sementara unggul terhadap pasangan nomor urut 2 (Lis Darmansyah-Maya Suryanti). Ketua Tim Pemenangan Sabar Ade Angga, Rabu (27/6), di posko pemenangan mengklaim dari hasil hitung cepat real “Sabar” mengungguli pasangan Lis-Maya dengan …
Read More »