Home / Kesra (page 99)

Kesra

Kejati Kepri Sebut Proyek Negara Rp16 Miliar di Natuna Tidak Ada Pendampingan Hukum, Ada Apa?

Inforakyat, Tanjungpinang- Proyek negara di daerah yang menggunakan uang rakyat seharusnya ada pengawasan dari Aparat Penegak Hukum (APH) baik Kejaksaan maupun Kepolisian melalui pendampingan Hukum sebagaimana arahan Presiden Jokowi dalam mengamankan pengerjaan proyek agar sesuai dengan ketentuan. Namun berbeda dengan Proyek Pembangunan Sistem Pengadaan Air Minum (SPAM) Sedanau Natuna, arahan …

Read More »

Rudi-Rafiq Hoki Nomor Urut 2, Istilah ”2R” Terus Trending

Inforakyat, Batam- Nomor urut 2 betul-betul hoki bagi pasangan Calon Gubernur Provinsi Kepulauan Riau, Haji Muhammad Rudi dan Haji Aunur Rafiq. Selain sudah lama pendukung menyapanya ”2R” istilah tersebut langsung trending dalam sehari. Terpantau, sejak Selasa (24/9/2024) dalam analisis penjelajah Google Trend, dalam sehari grafik istilah ”2R” lansung mencapai puncak …

Read More »

Ditengah Keindahan Alam Geopark Natuna Menjaga Warisan Budaya Lokal

Inforakyat, Natuna- Kabupaten Natuna, yang terletak di Provinsi Kepulauan Riau, tidak hanya dikenal dengan keindahan alamnya yang memukau, tetapi juga kekayaan budaya yang kental. Sebagai bagian dari jaringan Geopark, Natuna telah menjadi destinasi ekowisata yang penting di Indonesia. Namun, di balik daya tarik alam yang meliputi hamparan karst, pantai-pantai indah …

Read More »

Dugaan Korupsi di Proyek SPAM Natuna Semakin Menguat, PPK BPPW Kepri Sodorkan Amplop ke Media Saat Konfirmasi

Inforakyat, Tanjungpinang- Dugaan Korupsi di Proyek Sistem Pengadaan Air Minum (SPAM) Sedanau Natuna semakin santer, pasalnya saat awak media ini berusaha melakukan upaya konfirmasi perimbangan berita alasan proyek yang menelan anggaran negara Rp 16 Miliar tersebut belum selesai dan sudah meleset jauh dari batas waktu pengerjaan yang disepakati, Balai Prasarana …

Read More »

Ketua Harian Geopark Natuna: Geopark Benteng Pelestarian Alam yang Berkelanjutan

Inforakyat, Natuna- Geopark atau taman bumi telah menjadi garda terdepan dalam menjaga kelestarian alam sekaligus mendorong keberlanjutan lingkungan. Konsep geopark, yang diakui oleh UNESCO, memadukan perlindungan warisan geologi dengan edukasi dan pengembangan ekonomi berkelanjutan melalui pariwisata. Hal tersebut di ungkapkan oleh Ketua Harian Geopark Natuna, Basri kepada media ini saat …

Read More »

Dinasti Politik dan Calon Tunggal Guncang Integritas Pilkada Kepri

Opini: Penulis Adiya Prama Rivaldi Ketua Jaringan Pengawas Kebijakan Pemerintah Provinsi Kepri Inforakyat, Tanjungpinang- Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) Provinsi Kepulauan Riau 2024 berpotensi terjadi berbagai praktik kecurangan yang dapat merusak integritas proses pemilu, baik dari pemilihan Gubernur hingga Bupati di Kabupaten Bintan. Potensi kecurangan tersebut berupa praktik dinasti politik serta …

Read More »

Diduga Ada Bau Amis Korupsi di Proyek SPAM Natuna Yang Menelan APBN 16 Miliar Lebih, APH Diminta Usut

Inforakyat, Tanjungpinang- Pengerjaan Proyek SPAM Sedanau Kabupaten Natuna hingga saat ini diketahui masih tahap finishing alias belum selesai. Padahal proyek yang menelan anggaran Rp 16 Miliar lebih ini (Rp 16.543.929.000) seharusnya sudah selesai sesuai masa waktu pengerjaan yang diberikan oleh pemerintah melalui Balai Prasarana Permukiman Wilayah (BPPW) Kepri yakni masa …

Read More »

Kaspol PP Natuna: Semua Pihak Miliki Tanggung Jawab Dalam Pencegahan Kenakalan Remaja

Inforakyat, Natuna- Kenakalan remaja semakin menjadi perhatian serius diberbagai wilayah di Indonesia tak terkecuali di wilayah Kabupaten Natuna, Provinsi Kepri. Sejumlah kasus seperti tawuran, balap liar,, hingga perilaku vandalisme terus meningkat. Hal ini tentunya menimbulkan kekhawatiran di kalangan masyarakat, pendidik dan orang tua. Demikian disampaikan Kepala Satuan Polisi Pamong Praja …

Read More »

Heboh Ditreskrimsus Polda Kepri Selidiki Dugaan Korupsi Pengelolaan Anggaran Publikasi di Diskominfo Bintan

Inforakyat, Tanjungpinang- Dugaan penyelewengan yang berpotensi pada perbuatan tindak Korupsi anggaran Publikasi Media di Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) Bintan mencuat ke publik. Informasi dugaan adanya ketidakberesan pengelolaan anggaran publikasi media di Diskominfo Bintan pada Tahun Anggaran 2023 semakin santer setelah media ini mendapat salinan surat penyelidikan penggunaan anggaran publikasi …

Read More »