Home / Natuna (page 15)

Natuna

Pimpin Apel Siaga SAR Khusus Idul Fitri, Kakansar Natuna Minta Jaga Harmonisasi Kepada Pemudik

Inforakyat, Natuna- Kepala Kantor Pencairan dan Pertolongan SAR, (Kakansar) Natuna, Abdul Rahman memimpin langsung Apel Siaga SAR khusus Lebaran Idul Fitri 1444 Hijriah yang digelar serentak seluruh kantor SAR di Indonesia, Kamis, (13/4). Apel Siaga SAR khusus Lebaran Idul Fitri 1444H/2023 telah digelar serentak oleh seluruh Kantor SAR di seluruh …

Read More »

Kunjungi Natuna, Gubernur Kepri Serahkan Berbagai Bantuan Kepada Masyarakat

Inforakyat, Natuna- Gubernur Provinsi Kepri, Ansar Ahmad mengunjungi Kabupaten Natuna dalam rangka Penyerahan bantuan insentif dari Pemerintah Provinsi Kepri kepada RT/RW, Posyandu, BPD, Guru Pendidikan Keagamaan Non Formal, Penyuluh Agama Non PNS, dan Pemuka Agama Tetap Rumah Ibadah, Se-Kabupaten Natuna. Kegiatan dalam rangka kunjungan kerja itu, Gubernur Kepri didampingi oleh …

Read More »

Melalui Safari Ramadhan, Bupati Natuna Wan Siswandi Dorong Pembanguan di Pulau Laut

Inforakyat, Natuna- Pada malam ke-12 Ramadhan 1444 Hijriah, Bupati Natuna, Wan Siswandi dan Wakil Bupati, Rodhial Huda lanjut menyambangi Masjid A-Istiqomah Desa Tanjung Pala dan Masjid Al-Ihya Desa Air Payang, Kecamatan Pulau Laut dalam rangka Safari Ramadhan, Senin, (4/4). Kunjungan yang didampingi oleh segenap Kepala OPD di Lingkungan Pemerintah Kabupaten …

Read More »

Safari Ramadhan di Harapan Jaya, Ini Pesan Bupati Natuna

Inforakyat, Natuna- Pada Malam ke-10 Ramadhan 1444 Hijriah, Bupati Natuna, Wan Siswandi yang didampingi sejumlah kepala OPD menyambangi Desa Harapan Jaya, Kecamatan Bunguran Tengah dalam rangka Safari Ramadan, bertempat di Masjid Baitul Muttaqin, Sabtu (1/4). Kegiatan diawali dengan buka bersama, dilanjutkan dengan sholat Magrib hingga taraweh berjamaah serta diakhiri dengan …

Read More »

Pesan Bupati Natuna Saat Safari Ramadhan di Sabang Mawang, Bulan Puasa Momen Pererat Kerukunan dan Toleransi

Inforakyat, Natuna- Bupati Natuna, Wan Siswandi yang didampingi Wakil Bupati Natuna, Rodhial Huda sambangi Desa Sabang Mawang, Kecamatan Pulau Tiga, dalam rangka Safari Ramadhan 1444 bertempat di Masjid Al-Albayan, Jumat, (31/3). Kegiatan yang dihadiri oleh beberapa Kepala OPD di lingkungan Pemerintah Kabupaten Natuna serta Forkopimda itu, merupakan kunjungan kali pertama …

Read More »

Dampingi Aspotmar Kasal Mayjen Nur Alamsyah, Bupati Natuna: Terimakasih TNI AL Peduli Terhadap Natuna

Inforakyat, Natuna- Bupati Natuna Wan Siswandi dampingi Aspotmar Kasal Mayjen TNI (Mar) Nur Alamsyah SE. M.M, M.Tr (Han) ke desa Sabang Mawang, Kecamatan Pulau Tiga, Kamis (30/3). Kehadiran Nur Alamsyah ke Desa Sabang Mawang merupakan serangkaian kunjungan kerja dirinya di Kabupaten Natuna selama 3 hari. Sebelum ke Sabang Mawang, Nur …

Read More »

PABBPDSI Natuna Serahkan Bantuan Bagi Korban Banjir dan Tanah Longsor Serasan

Inforakyat, Natuna- Persatuan Anggota Badan Permusyawatan Desa Selaruh Indonesia (PABBPDSI) Kabupaten Natuna, menyerahkan sejumlah bantuan untuk korban bencana Banjir dan Longsor di Serasan. Bantuan kemanusiaan bencana banjir dan tanah longsor di Kecamatan Serasan dan Serasan Timur ini, diserahkan oleh Ketuea PABBPDSI, Candra Adi Kusuma kepada Koordinasi Penggalangan Bantuan Posko Bersama …

Read More »

Tahun 2023 Disdikbud Natuna Akan Usulkan DAK Sebesar Rp 13,6 Miliar

Inforakyat, Natuna- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Natuna mengusulkan Dana Alokasi Khusus (DAK) Rp13,6 Miliar pada tahun 2023. Hal ini diungkapkan Kepala Disdikbud Natuna Indra Joni saat dikonfirmasi diruang kerjanya, Senin, (20/3). “Dana tersebut naik dibandingkan tahun 2022 Rp7,2 Miliar,” tutur Indra Joni. Indra Joni mengatakan, dana tersebut untuk pembangunan …

Read More »

Antisipasi Bencana Longsor, Disdikbud Natuna Liburkan Sekolah 5 Kecamatan

Inforakyat, Natuna- Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Natuna meliburkan sekolah yang berada di lima Kecamatan di Kabupaten Natuna. Hal tersebut sesuai surat edaran Disdikbud Natuna dengan nomor 420/339/DISDIKBUD.SET/III/2023, sifat penting, dan perihal libur sekolah. Surat yang dikeluarkan mulai hari ini, Senin 6 Maret 2023 ditujukan kepada lima sekolah yang …

Read More »

Meriahkan HUT ke 51, Basarnas Natuna Gelar Aksi Donor Darah

Inforakyat, Natuna- Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Basarnas ke-51, Kantor Pencarian dan Pertolongan (KPP) Basarnas Natuna menyelenggarakan aksi Donor Darah, bertempat di Halaman Kantor KPP Natuna, Rabu, (22/2). Kepala Basarnas Natuna Abdul Rahman mengatakan kegiatan ini dilaksanan guna menyambut HUT Basarnas yang jatuh pada tanggal 28 Februari 2023 …

Read More »