Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepri H. Ansar Ahmad yakin perkembangan kasus Covid-19 di Kepri akan menurun signifikan jika semua pihak melakukan langkah-langkah signifikan juga dalam menanganinya. Langkah-langkah penting harus dilakukan, yaitu terus mendorong protokol kesehatan di tengah masyarakat dengan melakukan literasi yang optimal dan mendorong masyarakat melakukan 3 M (memakai masker, …
Read More »