Inforakyat, Jakarta- Jaksa Agung Burhanuddin menerima kunjungan silaturahmi Menteri BUMN Erick Thohir, dalam rangka mendukung bersih-bersih BUMN, Senin (6/3) bertempat di Gedung Utama Kejaksaan Agung. Jaksa Agung menuturkan bahwa pertemuan silaturahmi merupakan pertemuan rutin setiap tiga bulan sekali. “Adapun hal yang menjadi pembicaraan, salah satunya mengenai satu kasus yang rencananya …
Read More »Gubernur Ansar Resmikan Revitalisasi Pulau Penyengat Tahap Pertama
Inforakyat, Tanjungpinang- Dihadiri ribuan warga Penyengat dan Tanjungpinang, Revitalisasi Masjid Raya Sultan Riau Penyengat dan Penataan Kawasan Pemukiman Pulau Penyengat Tahap I diresmikan oleh Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad, di Pelataran Masjid Raya Sultan Riau Penyengat, Senin, (6/3). Pekerjaan yang menjadi salah satu program strategis Gubernur Ansar di tahun 2022 …
Read More »Tingkatkan Public Trust, Jaksa Agung Muda Intelijen Sebut Pentingnya Sinergi dan Koordinasi Internal
Inforakyat, Jakarta- Jaksa Agung Muda Intelijen (JAM-Intelijen) Dr. Amir Yanto memimpin dan memberikan amanat dalam Apel Gabungan Kejaksaan Agung Tahun 2023 yang diikuti oleh jajaran pegawai di seluruh bidang di lingkungan Kejaksaan Agung, Senin (6/3) Maret 2023 di Lapangan Gedung Kartika Adhyaksa. Dalam amanatnya, JAM-Intelijen menyampaikan rasa syukur karena di …
Read More »Pertahankan Inflasi Tetap Terkendali, Mendagri Kembali Apresiasi Walikota Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Menteri Dalam Negeri Tito Karnavian kembali menyampaikan apresiasinya kepada Wali Kota Tanjungpinang Rahma, atas konsistensi kerja keras dalam pengendalian inflasi di daerah. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Tito Karnavian dalam Rakornas Pengendalian Inflasi Tahun 2023 yang dilaksanakan secara daring, Senin (6/3). “Ibu Hj. Rahma, terima kasih Ibu. Kota …
Read More »Buka STQH X Kabupaten Lingga, Gubernur Ansar Ajak Masyarakat Tetap Resapi Nilai-Nilai Alquran
Inforakyat, Lingga- Gubernur Kepulauan Riau Ansar Ahmad membuka Seleksi Tilawatil Qur’an dan Hadist (STQH) ke-X tingkat Kabupaten Lingga di Lapangan Kantor Bupati Lingga, Minggu (05/03) malam. Pembukaan STQH ditandai dengan pemukulan beduk secara serentak oleh Gubernur Ansar beserta para pejabat yang hadir. Tema yang diangkat dalam pagelaran kali ini adalah …
Read More »Meski Bukan Masa Reses, Widiastadi Nugroho Tetap Jemput dan Tampung Aspirasi Warga Tanjungsengkuang Batam
Inforakyat, Batam- Meskipun tidak dalam masa reses, malam-malam Ketua Komisi III DPRD Provinsi Kepri Widiastadi Nugroho tetap menyambangi Warga Tanjungsengkuang, Batam, Minggu (5/3). “Kita kesini menjemput aspirasi, tentunya tidak harus menunggu masa reses,” ujar Ketua Komisi III DPRD Provinsi Kepri, Widiastadi Nugroho, saat menghadiri kegiatan silaturahmi yang digelar warga RT …
Read More »Diseminar Yang Digelar Uniba, Soerya Respatino Berharap Mahasiswa Mampu Tingkatkan SDM
Inforakyat, Batam- Universitas Batam (Uniba) dan Lembaga Penelitian dan Pengabdian Masyarakat (LPPM) Uniba melakukan Seminar Nasional di Rumengan Hall, Uniba, Sabtu (4/3). Seminar Nasional Manajemen Sumber Daya Manusia (SDM) ini mendatangkan sejumlah narasumber khusus yang membahas tentang pentingnya SDM. Adapun pembicara terlibat dalam Seminar Nasional ini diantaranya adalah Sekretaris Jenderal …
Read More »Warga Terdampak Banjir di Tanjungpinang Sayangkan Kepedulian Wakil Rakyat Hanya Sebatas Nasi Bungkus
Inforakyat, Tanjungpinang- Beragam keluhan dirasakan warga Tanjungpinang imbas dari banjir yang melanda sejumlah wilayah di Tanjungpinang akibat curah hujan yang turun sejak beberapa hari belakangan ini. Tak hanya luapan air yang merendam rumah, warga juga meluapkan keluhannya terhadap wakil rakyat di Kota tersebut. Beragam keluhan tersebut bahkan dituliskan di sosial …
Read More »Cek Lokasi Banjir di Batam, Ketua Komisi III DPRD Kepri Widiastadi Nugroho Minta Pemda Segera Lakukan Normalisasi
Inforakyat, Batam- Curah hujan tinggi beberapa hari terakhir ini mengakibatkan sejumlah daerah di Batam banjir. Hal ini disebabkan sistem saluran air yang tidak berfungsi secara maksimal. Salah satu contoh daerah yang tergenang banjir beberapa waktu lalu adalah di Jalan Raja Isa dan Jalan Teuku Sulung Batam Kota. Akibat dari banjir …
Read More »Gubernur Ansar Buka Kampus Expo 2023
*Rantai Informasi Tepat Memilih Kampus Pilihan Inforakyat, Batam- Gubernur Kepri Ansar Ahmad membuka secara resmi kegiatan Kampus Expo 2023, yang disejalankan dengan Launching Beasiswa dan Biaya Pendidikan Jenjang Pendidikan Tinggi Dalam Negeri, bertempat di Atrium One Mall Batam, Jum’at (3/3). Pembukaan Kampus Expo 2023 sendiri dimaksudkan sebagai rantai informasi …
Read More »