Inforakyat, Tanjungpinang- Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) provinsi Kepri yang diikuti lebih ribuan peserta dari seluruh perwakilan pemerintah, Lembaga, Ormas dan masyarakat secara resmi dibuka oleh Wakil Gubernur Kepri, Nurdin Basirun di Aula Kantor Gubernur Kepri, Kamis (14/4). Nurdin Basirun, mengatakan pelaksanan Musrenbang Provinsi Kepri yang dilaksanakan tersebut, telah mengacu pada visi …
Read More »Penentuan Wagub Kepri, PPP Sebut Partai Pengusung Harus Duduk Bersama
Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua DPD PPP Kepulaun Riau, Sarafuddin Aluan mengatakan, lima partai pengusung pasangan Sani-Nurdin pada Pilkada lalu harus duduk bersama untuk menentukan calon Wakil Gubernur (Wagub) Kepri. “Tidak bisa satu partai saja seperti Demokrat, karena Demokrat kemarin lebih banyak kursinya otomatis pilihan mereka saja yang diambil, tidak bisa itu harus …
Read More »Peralihan Wewenang Pendidikan Jadi Perhatian Dewan
Inforakyat, Tanjungpinang- Penerapan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pengalihan Wewenang dari Pemerintah Kabupaten/kota ke Provinsi harus menjadi perhatian serius. Pasalnya koordinasi antara pemerintah daerah dianggap masih kurang sehingga dikhawatirkan akan timbul masalah baru. “Masalah pendidikan ini penting menjadi perhatian semua pihak, terutama saat telah dialihkan dari kabupaten/kota ke provinsi,” kata …
Read More »Dewan Perlu Dua Kali Paripurna Untuk Menetapkan Nurdin Jadi Gubernur
Inforakyat, Tanjungpinang- Ketua DPRD Kepri, Jumaga Nadeak mengatakan, DPRD Kepri perlu dua kali paripurna dalam pengangkatan dan penetapan Wakil Gubernur Kepri Nurdin Basirun menjadi Gubernur Kepri. Paripurna pertama sebagaimana yang sudah masuk dalam agenda Badan Musyawarah (Banmus) DPRD Kepri, merupakan paripurna tentang pengumuman Gubernur berhalangan tetap. “Selanjutnya, hasil paripurna DPRD Kepri …
Read More »Pemprov Kepri Tunggu Radiogram Kemendagri
Inforakyat, Tanjungpinang- Untuk pendelegasian tugas dan tanggungjawab Gubernur kepada Wakil Gubernur (Wagub) pasca meninggalnya almarhum Gubernur Kepri Muhammad Sani, Pemerintah Provinsi Kepulauan Riau telah meminta Radiogram kepada Menteri Dalam Negeri. Pelaksana Tugas (Plt) Sekretaris Daerah Provinsi Kepri, Reni Yusnelli mengatakan surat Radiogram tersebut sangat dibutuhkan sebagai pijakan dalam pelaksanaan tugas kegubernuran …
Read More »Keluhkan Keberadaan Tower, Warga Sebut Telkomsel Ingkar Janji
Inforakyat, Tanjungpinang- Sebanyak 37 Kepala Keluarga (KK) dari tiga RT yakni, RT 02, RT 03 dan RT 05/ RW XV Kelurahan Tanjungpinang Barat, Kecamatan Tanjungpinang Barat mengadukan nasibnya ke DPRD Kota Tanjungpinang. Pasalnya, warga tak terima dengan janji managemen PT Telkomsel yang hendak memberikan ganti rugi kerusakan alat elektronik akibat radiasi …
Read More »Kepala BPS Pusat Resmikan Kantor Baru BPS Kepri
Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Badan Pusat Statistik (BPS) RI Suryamin, meresmikan kantor BPS Provinsi Kepri, di Jalan Ahmad Yani, Kota Tanjungpinang, Selasa (12/4). Peresmian ditandai dengan pemotongan pita pada pintu masuk kantor BPS Kepri yang baru. Suryamin mengatakan sangat bangga dengan peresmian gedung BPS Provinsi Kepri yang merupakan sebuah peristiwa penting bagi …
Read More »Polres Tanjungpinang Diusulkan Jadi Poltabes
Inforakyat, Tanjungpinang- Komisi I DPRD Kepri telah menyiapkan draf telaah terkait permohonan kenaikan tingkay Polres Tanjungpinag Menjadi Poltabes Tanjungpinang. Hal tersebut disampaikan Ketua Komisi I DPRD Kepri yang membidangi pemerintahan dan pertahanan. “Tanggal 26 April ini kita akan menyerahkan draf telaahnya,” kata Sukri, Senin (11/4). Sukri mengatakan, secara lisan komisi I …
Read More »1200 Perusahaan Nunggak Iuran BPJS Ketenagakerjaan
Inforakyat, Tanjungpinang- BPJS Ketenagakerjaan cabang Tanjungpinang yang cakupannya meliputi lima kabupaten dan kota di Kepri yakni Kota Tanjungpinang, Kabupaten Bintan, Lingga, Natuna dan Kepulauan Anambas mencatat lebih dari 1200 perusahaan macet membayar iuran bulanan. “Saat ini ada sebanyak 3.295 jumlah perusahaan yang mendaftarkan pekerjanya menjadi peserta BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tanjungpinang. Namun …
Read More »150 Yacht Bakal Labuhi Perairan Kepri
Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti mengatakan, sebanyak 150 yacht dari berbagai negara akan berlabuh di perairan laut Kepri pada akhir Oktober mendatang. “Yacht ini merupakan peserta Sail Selat Karimata 2016. Dan Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepri terpilih sebagai tempat pelaksanaan Festival Sail Selat Karimata 2016,” kata Guntur, Senin (11/4). …
Read More »