Inforakyat, Tanjungpinang- Sebanyak 290 pegawai Tenaga Lepas Harian (THL) Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ahmad Thabib Provinsi Kepri belum terdaftar sebagai peserta di Badan Penyelenggara Jaminan Sosial (BPJS) Ketenagakerjaan Tanjungpinang. Hal itu juga diakui Wakil Direktur Keuangan RSUD Ahmad Thabib Provinsi Kepri, Sudi Nega bahwa pihaknya memang belum mendaftarkan 290 …
Read More »PLN Kembali Padamkan Listrik, Warga Tanjungpinang Mulai Geram
Inforakyat, Tanjungpinang- Sebagian besar warga Tanjungpinang kembali mengeluhkan pemadaman listrik bergilir yang dilakukan PLN Area Tanjungpinang. Bahkan dari beberapa warga yang coba dikonfirmasi media ini mengaku geram dengan ulah PLN. Pasalnya pemadaman beberapa hari ini terjadi lebih dari 5 (lima) jam sehari. Di daerah Jalan Hanjoyo Putro Batu (9) Sembilan …
Read More »Pemko Tanjungpinang Tunggu Realisasi Utang DBH Pajak Kendaraan Pemprov Kepri Sebesar Rp35 Miliar
Inforakyat, Tanjungpinang- pala Bidang Pendapatan Dinas Pendapatan Pengelolaan Keuangan dan Aset Daerah (DPPKAD) Kota Tanjungpinang, Muhammad Nazri mengatakan, hingga saat ini Pemerintah Kota Tanjungpinang masih menunggu pembayaran sisa Dana Bagi Hasil (DBH) tunda salur pajak kendaraan tahun 2015 sekitar Rp38 Miliar, yang belum dibayar oleh Pemerintah Provinsi (Pemprov) Kepri. “Masih ada …
Read More »Tanggapi Keluhan Warga Masalah Banjir, Kodim 0315 Bintan Bersihkan Gorong-Gorong
Inforakyat, Tanjungpinang- Kodim 0315/WP Bintan menurunkan puluhan anggotanya membersihkan dan menggali saluran air ataupun gorong-gorong disepanjang Jalan D.I Panjaitan KM 9 Tanjungpinang untuk mengurai ketinggian banjir saat turun hujan. Sebab daerah tersebut kerap menjadi langganan banjir. Kasdim 0315/WP Bintan Mayor Inf Sugeng mengatakan, kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian Kodim …
Read More »Meriahkan HUT Golkar, Roy Boomerang Hibur Warga Tanjungpinang
Inforakyat, Tanjungpinang- Vocalis group Band Boomerang Roy Jeconiah menghibur Ribuan warga kota Tanjungpinang di perhelatan akbar HUT Partai Golkar ke 52 tahun 2016 dilapangan Pamedan Kota Tanjungpinang Provinsi Kepri. Perayaan HUT Partai Golkar kali ini dirangkai dengan berbagai acara mulai dari gerak jalan santai, pengundian hadiah dan door price, pelantikan …
Read More »PLN Tanjungpinang Kembali Lakukan Pemadaman Listrik Sesuka Hati
Inforakyat, Tanjungpinang- Krisis listrik kembali melanda Kota Tanjungpinang Provinsi Kepri. Pasalnya dalam sepekan ini PLN area Tanjungpinang kembali melakukan pemadaman listrik di beberapa lokasi tanpa adanya pemberitahuan alias sesuka hati. Seperti di daerah Lembah Asri Batu Sembilan Kota Tanjungpinang. Warga sangat kesal dengan ulah PLN yang melakukan pemadaman dalam sepekan …
Read More »Istri Gubernur Kepri Anggap Status Kewarganegaraan Formalitas
Inforakyat, Tanjungpinang- Noorlizah Nurdin yang merupakan istri dari Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Nurdin Basirun yang berkewarganegaraan Singapura mengatakan, bahwa baginya status kewarganegaraan sekarang hanya seperti formalitas. Pasalnya, meski dirinya berkewarganegaraan Singapura, namun tetap hatinya tetap dan berbuat untuk Indonesia. “Hati dan jiwa saya untuk Indonesia,” kata Noorlizah Nurdin yang diwawancarai di …
Read More »Istri Gubernur Kepri Enggan Jadi WNI
Inforakyat, Tanjungpinang-Status kewarganegaraan istri Gubernur Kepulauan Riau (Kepri) Nurdin Basirun yang berkewarganegaraan Singapura nampaknya masih akan terus dipertahankan. Pasalnya istri Gubernur (Noorlizah Nurdin) masih enggan menjadi Warga negara Indonesia. “Saya rasa untuk berbuat dibidang kemanusiaan atau sosial tidak menjadi halangan dengan status saya,” kata Noorlizah Nurdin kepada sejumlah wartawan saat …
Read More »Ini Daftar Nama-Nama Pejabat Kepri Yang Dilantik Gubernur
Inforakyat, Tanjungpinang- jumlah pegawai dilingkungan Pemerintahan Provinsi Kepri baru saja dilantik oleh Gubernur Kepri Nurdin Basirun di Aula Kantor Gubernur Dompak. Ada yang tetap pada posisi lama, namun ada juga yang bergeser jabatan, dan adapula yang non job alias hilang jabatan. Gubernur Kepri Nurdin Basirun dalam pidatonya saat pelantikan mengatakan, bahwa …
Read More »Nurdin Sebut Pelantikan Pejabat Kepri Tidak Berbau Dendam
Inforakyat, Tanjungpinang- Gubernur Kepri Nurdin Basirun menegaskan, pelantikan pejabat eselon II, III Dan IV dilingkungan Pemerintahan Provinsi Kepri sudah berjalan sesuai prosedur tanpa ada kepentingan pribadi maupun dendam politik. “Ini sudah berjalan sesuai prosedur. Saya dan pak Sekda sudah mendapat banyak masukan dari berbagai elemen masyarakat,” kata Nurdin saat pelantikan …
Read More »
inforakyat.com Gerbang Informasi Masyarakat Kepri