Home / Uncategories (page 4)

Uncategories

Aparatur Negara Diminta Jangan Asal Kerja

Inforakyat, Tanjungpinang– Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (Menpan-RB) Yuddy Chrisnandi menegaskan, bahwa  peningkatan profesionalisme Aparatus Sipil Negara (ASN) merupakan hal yang tidak bisa ditawar lagi. Dan kini sudah tidak bisa lagi mentolerir ASN yang “asal kerja”. Setiap saat, ASN dituntut untuk memberikan kontribusi kinerja yang jelas dan terukur kepada organisasinya. …

Read More »

Branding Wonderfull Kepri Penegasan Identitas Wisata Kepri

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti menyatakan, pemerintah daerah provinsi Kepri telah siap memperkenalkan wisata bahari Kepri di tingkat nasional maupun internasional. Kesiapan tersebut telah dikemas melalui peluncuran Wonderfull Kepri sebagai identitas atau branding wisata Kepri. “Branding kita harus jelas dulu, itu yang harus kita kemas sederhana namun diingat …

Read More »

UMRAH Bangun Rusunawa Mahasiswa

Inforakyat, Tanjungpinang- Universitas Maritim Raja Ali Haji (UMRAH) akhirnya membangunan rumah susun bagi mahasiswa (Rusunawa) UMRAH setelah Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Kepulauan Riau Nurdin Basirun melakukan peletakan batu pertama di atas lahan seluas 1,2 hektare yang berada di sebelah kampus. “Rusunawa ini akan mendorong mahasiswa meningkatkan kualitasnya,” kata Nurdin usai peledakan …

Read More »

Teruskan Cita-Cita Alm Sani, Rini Daftar Calon Wagub

Inforakyat, Kepri-Diantar ratusan pendukungnya, Rini Fitrianti, Putri mantan Gubernur Kepri HM.Sani mendaftarkan diri ke Sekretariat DPD I Partai Demokrat sebagai calon wakil Gubernur (Wagub) Kepri. “Saya ingin meneruskan cita-cita dan perjuangan dengan mengikuti jejak almarhum bapak,” kata Rini, Sabtu (21/5). Rini mengaku selain memiliki kemampuan dan dukungan dari berbagai organisasi …

Read More »

Nurdin Ajak Masyarakat Kepri Perangi Ancaman Global

Inforakyat, Kepri- Momentum peringatan Hari Kebangkitan Nasional (Harkitnas) Ke-108 tahun 2016 di Kepri dimaknai sebagai langkah kebangkitan memerangi ancaman global. “Mari kita jadikan Peringatan Hari Kebangkitan Nasional ini jadi momentum dalam menghadapi tantangan global kedepan. Hari ini merupakan hari yang bersejarah. Harkitnas merupakan momentum yang mengantarkan kita, bangsa Indonesia, menuju kemerdekaannya, maka …

Read More »

Maksimalkan Potensi Laut Kepri, Nurdin Akan Kembangkan Industri Perikanan

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepulauan Riau (Kepri) yang terdiri dari pulau-pulau dan dikelilingi lautan yang luas lautnya mencapai 96% sangat potensial meningkatkan Pendapatan Asli Daerah (PAD) juga meningkatkan kesejahteraan masyarakat Kepri. Pelaksana Tugas (Plt) Gubernur Kepri Nurdin Basirun menyatakan telah melihat potensi tersebut. Ia berencana mengembangkan potensi laut tersebut melalui industri perikanan. …

Read More »

Persiapan MTQ VI Terus Digesa, Kafilah Mulai Datang 18 Mei

Inforakyat, Tanjungpinang- Persiapan pelaksanaan MTQ tingkat Provinsi Kepri yang akan dilaksanakan di Ibukota Provinsi Kepri Tanjungpinang terus digesa. Plt. Sekdaprov Kepri Reni Yusneli mengatakan pihaknya telah memastikan rangkaian acara yang sudah ditetapkan pada rapat-rapat sebelumnya, seperti masalah kesiapan astaka, penari, pengisi acara dan lain sebagainya sudah siap semuanya. “Hari ini kita …

Read More »

Kepri Harus Kembangkan Wisata Bahari

Inforakyat, Tanjungpinang- Wakil Ketua Komisi X DPR RI, Sutan Adil Hendra mengatakan, pengembangan destinasi wisata bahari dan budaya di Provinsi Kepri, perlu didukung dengan pembenahan dan pembangunan infrastruktur. Pasalnya wisata Bahari di provinsi Kepri dianggap sangat potensial. Dan Kepri harus bisa mengembangkannya untuk meningkatkan sektor pendapatan daerah. “Destinasi alam atau bahari …

Read More »

150 Yacht Bakal Labuhi Perairan Kepri

Inforakyat, Tanjungpinang- Kepala Dinas Pariwisata Kepri Guntur Sakti mengatakan, sebanyak 150 yacht dari berbagai negara akan berlabuh di perairan laut Kepri pada akhir Oktober mendatang. “Yacht ini merupakan peserta Sail Selat Karimata 2016. Dan Kota Tanjungpinang, Provinsi Kepri terpilih sebagai tempat pelaksanaan Festival Sail Selat Karimata 2016,” kata Guntur, Senin (11/4). …

Read More »